Suara.com - Legging adalah salah satu jenis pakaian yang digemari banyak perempuan, mulai dari remaja hingga dewasa.
Anda yang gemar mengenakan legging perlu mengetahui model atau jenis atasan dan sepatu seperti apa yang cocok dipadupadankan dengan legging.
Berikut adalah beberapa tips padu padan legging agar sesuai dengan kepribadian Anda, seperti dilansir dari Mag for Women:
1. Pilih desain yang sederhana
Jika Anda mengenakan legging untuk kali pertama pilihlah desain dan warna yang sederhana. Warna seperti biru dan hitam akan menjadi sempurna untuk memulainya. Jangan memilih warna-warna cerah untuk kali pertama. Dapatkan nuansa yang sama sebelum Anda memakai desain dan warna lainnya.
2. Pilih ukuran yang cocok
Pilih ukuran dan model legging yang cocok untuk Anda. Jadi, jangan terbawa arus mode atau tren yang belum tentu cocok untuk Anda. Jika gaya Capri legging yang paling cocok untuk anda, maka patuhilah itu. Pilihlah legging sesuai tinggi badan Anda. Jika tinggi badan Anda pendek, pilihlah ukuran legging yang penuh.
3. Pilih warna yang tepat
Legging harus dipilih sesuai berat badan Anda. Jika Anda berada berbadan gemuk, maka jangan memilih legging yang funky dan cerah. Sementara untuk desain yang cocok dikenakan untuk Anda yang gemuk adalah legging bermotif bunga kecil dan warna-warna pastel. Namun jika Anda bertubuh ramping, maka warna-warna cerah adalah pilihan yang tepat. Warna seperti merah terang dan kuning dengan desain yang detail akan membuat penampilan Anda terlihat sempurna.
4. Pilihan dress penting
Legging dengan dress yang tepat adalah penting. Legging dikenakan dengan tee pendek merupakan padu padan yang berantakan. Jadi, sebaiknya pilih atasan flowy dan tunik besar. Kenakan rok pendek di atas legging Anda agar penampilan Anda terlihat keren.
5. Jangan gunakan sepatu hak tinggi
Sepatu hak tinggi memang membuat Anda terlihat cantik, tapi itu tidak berlaku bila mengenakan legging. Selain itu, sandal juga bukanlah pilihan yang tepat ketika memakai legging. Jadi, yang cocok adalah sepatu bertumit pendek atau ballerina. Selain itu sepatu boots juga cocok dengan legging. Jika tinggi badan Anda pendek, maka sepatu bertumit pendek bisa Anda gunakan.
6. Harus menutupi bokong
Jangan memakai gaun pendek atau tee dengan legging. Aturan saat memakai legging adalah bokong Anda harus ditutupi. Jadi, pilih tee panjang, gaun dan atasan jika Anda ingin memakai legging. (Mag for Women)
Berita Terkait
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Style Fleksibel ala Gawon MEOVV, 4 Outfit Ini Bisa Kamu Sontek Sesuai Mood!
-
Menteri UMKM Sebut Produk Tak Bermerek Lebih Berbahaya dari Thrifting: Tak Terlihat tapi Mendominasi
-
Celana Ketinggalan Zaman yang Mengalahkan Legging, Kembali Bergaya!
-
Ketika Warung Pecel Lele Bertemu Streetwear: Cara Jakarta Merayakan Budayanya Sendiri
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis