Suara.com - Ada-ada saja cara pebisnis untuk mendatangkan keuntungan. Di Cina, sebuah restoran selalu mengukur perempuan yang datang berkunjung. Mereka bukan mengukur tinggi atau lingkar pinggang, melainkan panjang rok.
Hal ini terkait dengan program diskon yang dicanangkan restoran ini. Ya, restoran Yang Jia Hot Pot di Kota Jihan, Cina, mengeluarkan diskon bagi perempuan yang mengenakkan rok mini.
Mereka mengukur panjang rok untuk menentukan jumlah potongan harga yang akan diberikan. Semakin pendek rok, kian besar pula diskon yang diberikan.
Restoran menetapkan, rok yang tiga inci di atas lutut akan mendapat diskon 20 persen, sedangkan untuk rok supermini yang 13 inci di atas lutut akan mendapat diskon 90 persen.
Eason Yang, pemilik restoran mengungkap, promosi ini dilakukan karena saat ini merupakan periode sepi alias low season.
"Ini masa yang sepi buat restoran hot pot. Kami ingin memulai kampanye promosi yang bisa menarik banyak orang. Kami ingin promosi seperti ini akan bagus buat penjualan kami," kata Yang.(Daily Mail)
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Restoran BBQ di Jakarta, Surganya Pencinta Daging Berkualitas
-
Wajib Coba, Bintang Ayam Goreng Korea yang Sering Diburu Turis Kini Hadir di Jakarta!
-
Kejutan Kuliner: Siapa yang Menguasai Daftar Restoran Terbaik 2025?
-
6 Destinasi Kuliner Terbaik di Klaten untuk Akhir Pekan, Spesial Jika Punya Anak
-
Wajib Coba! Tenya, Restoran Tempura Legendaris Jepang, Buka Gerai Kedua di Gandaria City
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Apa Perbedaan Sepatu Trail Running dan Hiking? Intip 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
Cara Cek Shio Berdasarkan Tahun Lahir secara Akurat: Jangan Sampai Salah!
-
Apakah Sepatu New Balance 530 Bisa untuk Lari? Cek 3 Rekomendasi Khusus
-
9 Merek Vitamin B Complex Murah di Apotek, Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
9 Sabun Cuci Muka yang Bagus untuk Usia 45 Tahun ke Atas, Hempaskan Flek Hitam
-
5 Sepatu Lokal Kembaran Nike yang Empuk, Stylish dan Harganya Terjangkau
-
Cek Kecocokan Pernikahan Berdasarkan Shio, Siapa Pasangan Idealmu?
-
5 Lipstik Wudhu Friendly yang Pigmented dan Tak Mudah Luntur, Kunci Bibir On Point
-
Urutan Skincare Olay Pagi dan Malam untuk Menyamarkan Tanda Penuaan Wajah, Mulai Rp59 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia