Suara.com - Bercinta dengan pasangan tak hanya membuat hubungan semakin harmonis. Bercinta juga memiliki manfaat bagi kesehatan. Tapi, ada kalanya pasangan harus mencoba posisi-posisi bercinta yang berbeda agar tidak bosan.
Terkait soal ini, lelaki maupun perempuan tentunya memiliki posisi favorit masing-masing. Berikut adalah posisi bercinta yang paling disukai lelaki, seperti dilansir laman Yourtango.
1. Woman on top
Posisi ini ternyata sangat favorit di mata lelaki. Perempuan berada di atas menghadap ke lelaki yang berbaring. telentang. Posisi ini menciptakan keintiman karena tubuh perempuan terbuka dan dengan cepat membangkitkan rangsangan pada lelaki. Namun demikian posisi ini disebut rentan mengakibatkan cidera pada Mr P.
2. Misionaris
Meski termasuk posisi yang standar, banyak pasangan yang menyukai posisi ini. Perempuan berbaring telentang sedangkan sang lelaki berada di atas untuk melakukan penetrasi. Posisi bercinta ini disukai pria karena memungkinkan dirinya mendominasi tapi tetap lebih intim dengan pasangan selama hubungan seks berlangsung.
3. Doggie style
Perempuan bertumpu pada lutut dan kedua tangannya, sementara lelaki melakukan penetrasi dengan badan bertumpu pada lutut. Posisi bercinta ini juga menjadi posisi favorit kaum Adam. Banyak perempuan yang juga menyukai gaya ini walau terkadang bisa menimbulkan rasa sakit pada organ intimnya.
4. Standing up
Dalam posisi ini lelaki melakukan penetrasi dalam keadaan berdiri. Menurut mereka cara ini akan lebih efektif untuk membakar kalori karena banyak berkeringat meski tanpa terlalu banyak bergerak.
5. Spooning
Spooning adalah salah satu posisi seks terbaik untuk menyembunyikan bagian depan tubuh perempuan. Berbaring menyamping jauh dari pasangan, dan biarkan Ia datang dari sisi belakang Anda. (Yourtango)
Berita Terkait
-
Petualangan Malam Ini: Posisi Mana yang Sesuai dengan Mood Kalian?
-
TOK! MA Perberat Hukuman Agus Buntung Jadi 12 Tahun Penjara, Ini Pertimbangannya
-
Ortu Minta Prabowo Pulangkan Reynhard Sinaga, Apakah RI dan Inggris Punya Perjanjian Ekstradisi?
-
Ini Isi Surat Ortu Reynhard Sinaga ke Prabowo, Minta Pulangkan Predator Seks Terkejam di Inggris
-
Kilas Balik Reynhard Sinaga: Predator Seks Terbesar Inggris, Terungkap Karena Satu Korban Melawan
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun