Suara.com - Banyak orang yang terlalu cuek dengan waktu makan di saat sarapan, makan siang dan makan malam. Padahal waktu makan ini ternyata berpengaruh pada kemampuan tubuh untuk mencerna makanan.
Supaya tak keliru, kalau Anda bisa sebaikanya mengikuti saran ahli gizi soal jam makan yang terbaik. Ini Dia:
Makan Pagi:
Sebaiknya sarapan dilakukan 30 menit setelah bangun. Idealnya sarapan dilakukan jam 7 pagi dan jangan sampai menundanya hingga pukul 10 pagi.
Satu lagi, pastikan sarapan Anda penuh dengan protein untuk asupan tenaga dan kebutuhan tubuh.
Makan Siang:
Waktu yang ideal itu pukul 12.45 siang. Coba pertahankan ada jeda selama 4 jam atau lebih antara makan pagi dan makan siang Anda. Yang paling penting, jangan biarkan makan siang dilakukan pada pukul jam 4 lebih.
Makan Malam:
Waktu ideal untuk makan malam bisa dilakukan sebelum pukul 7 malam. Biasanya ada jarak antara selama tiga jam antara makan malam dengan saat Anda mulai istirahat di malam hari.
Kalau bisa makan malam tidak dilakukan pada pukul 10 malam, karena tidur Anda dijamin terganggu kalau makan malam yang telat.
Selamat makan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Studi Ungkap Perilaku Ciuman Sudah Ada Sejak 20 Juta Tahun Lalu, Lebih Tua dari Peradaban Manusia
-
6 Shio Paling Beruntung 24 November 2025, Kejutan Romantis Menanti!
-
Terpopuler: Promo Sepatu Black Friday hingga Zodiak Paling Beruntung 24-30 November
-
5 Rekomendasi Sepatu Promo Black Friday 2025 di Mal, Diskon Besar-besaran
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari yang Ada Carbon Plate untuk Race Day
-
3 Shio dengan Keberuntungan Besar 24-30 November 2025, Kamu Salah Satunya?
-
5 Rekomendasi Bedak Padat Mengandung Skincare Anti Aging
-
Rangkaian Skincare yang Bagus dan Murah untuk Guru Usia 40-an
-
5 Zodiak Paling Beruntung 24-30 November 2025, Intip Hari Hokimu!
-
Tiga Negara Jadi Destinasi Liburan Favorit Warga Indonesia di 2025, Jepang Masih Nomor Satu