Suara.com - Makanan yang Anda konsumsi sangat mempengaruhi produktifitas sehari-hari. Ketika Anda tidak memilih makanan yang tepat, maka akibatnya tubuh terasa mudah lelah.
Salah satu penyebab menurunnya energi di dalam tubuh adalah asupan kafein dan pemanis yang berlebihan.
Pilihlah makanan yang bisa mendorong energi dalam tubuh tetap terjaga. Di bawah ini ada lima makanan yang dapat membantu menangkal kelelahan dan membuat badan lebih kuat sepanjang hari seperti dikutip dari Foxnews.
1. Chia
Biji Chia adalah bahan makanan yang dikenal mampu meningkatkan energi dalam tubuh dalam waktu yang lama. Sudah sejak zaman dahulu biji chia dikenal sebagai makanan ajaib oleh suku Aztec dan Maya. Beberapa tahun terakhir biji chia mulai kembali dikenal, karena manfaatnya yang mampu menambah stamina dan energi dalam waktu yang lama.
Satu sendok makan biji chia mengandung 5 gram protein yang dapat membantu menjaga gula darah tetap stabil, dan mengandung asam lemak omega-3 yang dapat membantu melawan peradangan dan menjaga kekuatan otot.
Selain itu, biji chia juga menawarkan magnesium, kalsium, zat besi, kalium, dan quercetin antioksidan, yang telah terbukti dapat membantu kinerja atletik dan pemulihan badan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Daftar Barang yang Wajib Ada di Tas Siaga Bencana Anda
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus