Suara.com - Menasbihkan diri sebagai "panduan para ahli 'ke tempat-tempat pizza terbaik di dunia", situs Where to Eat Pizza memiliki 1.705 pizza. Dan, baru-baru ini salah satu penulisnya Daniel Young, telah mengungkapkan restoran yang menerima nominasi terbanyak dari panduan ini 1.077 kontributor: Pepe di Grani, Caiazzo, Campania.
Dalam ulasannya, Young menulis Napoli mungkin pusatnya pizza di dunia, tapi pizza terlezat ditemukan di Caiazzo. Sebagai pendukung gerakan Kilometro Nol (KM0), Franco Pepe adalah pahlawan lokal. Sebagian besar bahan yang digunakannya dipasok dari produsen di sekitarnya. Praktis hanya tamu yang yang melakukan perjalanan jarak jauh di Pepe di Grani.
Sang pemilik, Franco Pepe sangat bersemangat untuk menggunakan bahan-bahan lokal. Untuk itu dia bahkan telah menghidupkan kembali sebuah penggilingan gandum kuno yang sudah 50 tahun tak berproduksi untuk digunakan dalam adonan buatan tangan-Nya. Saus tomatnya terbuat dari tomat warisan; minyak berasal dari kebun kuno yang hanya beberapa kilometer jauhnya dari kedai pizza yang tungkunya dipertahankan dalam gaya lama dengan dinding batu ini.
Di daftar menu antara lain ada Pinsa conciata del '500, pizza dengan topping keju conciato romano, olahan buah pear tradisional dari Cilento, basil, dan daging babi olahan Nero Casertano. Ada juga Il Sole nel Piatto (sinar matahari di atas piring), yakni pizza tradisional dengan topping keju mozzarella, tomat kecil Piennolo del Vesuvio, ikan asin Cetara, basil, minyak zaitun extra virgin dan zaitun Caiazzo.
Jadi bagi Anda para pecinta pizza, tempat ini sangat direkomendasikan. Anda dapat menyempurnakan tur pizza Anda dengan menginap di salah satu dari dua kamar tidur bergaya Italia di sana. (The Guardian)
Tag
Berita Terkait
-
Akhir Bulan Gak Nangis! Pizza Hut Bagi-Bagi Promo Tebus Murah: Pasta, Pizza, Dessert, Mulai 25rb
-
Diskon 45 Persen Promo Domino's Pizza: 2 Pizza Favorit, Kenyangnya Dobel, Hematnya Kebangetan!
-
Terus Alami Kerugian, Domino Pizza Tutup 233 Gerai di Asia Timur
-
Promo Pizza Hut BCA Payday: Sikat Diskon 40 Persen untuk Paket 2 Pizza, Cuma Rp198 Ribu!
-
Penjualan KFC dan Pizza Hut Anjlok di Amerika, Gara-gara Efek Boikot?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Aturan Feng Shui untuk Menarik Rezeki dan Keberuntungan
-
7 Moisturizer Lokal Tanpa Alkohol dan Parfum, Cocok untuk Kulit Sensitif
-
5 Sleeping Mask untuk Mencerahkan Wajah Usia 30-an, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
-
5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
-
5 Acne Spot Treatment untuk Mengempeskan Jerawat dalam Semalam bagi Remaja
-
Rahasia Benteng Garuda: Nutrisi Ala Rizky Ridho untuk Performa Maksimal!
-
9 Rekomendasi Sunscreen yang Halal dan Wudhu Friendly, Cocok untuk Muslimah Aktif
-
Terpopuler: Jalan Terjal Calon Raja Keraton Solo Gusti Purbaya hingga Zodiak Paling Hoki
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas New Balance Harga Rp100 Ribuan untuk Pelajar
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki