Suara.com - Beyonce tengah berulang tahun ke-36 pada 4 September 2017. Mantan Ibu Negara AS Michelle Obama, teman band Beyonce di Destiny's Child Kelly Rowland, petenis tenis Serena Williams, ibunda, nenek, hingga anaknya berpakaian seperti sang diva dalam sebuah video untuk merayakan hari istimewa ibu tiga anak itu.
Para perempuan itu kompak muncul dengan dandanan seperti Beyonce dalam video klip "Formation". Mereka memakai topi lebar yang menutupi sebagian atas wajahnya, rambut dikepang dua, dan kalung silver berukuran besar. Dalam foto monokrom ini, mereka juga tampil dengan baju hitam-hitam. Gambar-gambar itu di-posting di situs resmi pelantun "Crazy In Love" tersebut.
"Selamat Ulang Tahun Beyonce, dari keluarga dan sahabatmu," bunyi ucapan ulang tahun tersebut.
Selain Michelle Obama, ibunda Beyonce, Tina Knowles, serta sang buah hati, Blue Ivy (5) juga ikut ambil bagian dalam video klip tersebut.
Adele turut mengucapkan selamat ulang tahun pada Beyonce di hari Senin 4 September waktu setempat. Pelantun "Hello" itu berbagi gambar hitam dan putih dengan gaya mirip Beyonce di Twitternya.
"Selamat Ulang Tahun Ratu Beyonce. Kami mencintaimu, tidak seperti yang lainnya," tulis Adele.
Sementara itu, pada hari Minggu, suami bintang Jay-Z telah mengajak sang istri menonton festival Made In America di Philadelphia sebagai caranya merayakan ulang tahun Beyonce.
"Beautiful Bey ada di rumah malam ini. Selamat ulang tahun, cintaku," ucap rapper tersebut.
Well, selamat ulang tahun Beyonce! (Mirror)
Baca Juga: Beyonce Umumkan Sedang Hamil Anak Kembar
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak yang Wudhu Friendly: Mudah Dibersihkan dan Tak Menutup Pori
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
-
Youth Break the Boundaries Wrapped 2025: Setahun Merajut Kepemimpinan Global Anak Muda
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Kusam: Tidak Lengket, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama