Suara.com - Sudah bukan rahasia bila wanita lebih jarang orgasme saat berhubungan seks dibandingkan pria. Meski belum ada angka pastinya, sejumlah penelitian membuktikan bahwa seks penetrasi saja sulit membawa wanita mencapai klimaks.
Lantaran jarang terjadi, sebagian besar wanita pun memilih berpura-pura orgasme di depan pasangannya. Sebagai seorang pria, Anda tentu dibuat penasaran alasan para wanita memalsukan orgasme saat berhubungan seks.
Berikut adalah alasan wanita kerap memalsukan orgasme saat berhubungan seks, seperti dilansir Boldsky:
Menyenangkan suami
Terkadang wanita menikmati seks semata-mata hanya untuk menyenangkan pria. Hal ini juga bertujuan untuk membuatnya tidak ingin menyakiti perasaan sang suami. Itu sebabnya mereka kerap memalsukan orgasme saat berhubungan seks.
Mengantuk berat
Alasan lainnya, bisa saja istri Anda sedang mengantuk berat atau sedang dalam kondisi tidak mood saat bercinta. Tak ayal bila muncul ide untuk memalsukan orgasme agar waktu bercintanya segera selesai.
Ego suami
Bagi seorang pria membuat seorang wanita mencapai orgasme merupakan satu hal yang mendefinisikan bahwa mereka maskulin. Inilah alasan lain seorang istri membohongi suaminya dengan memalsukan orgasme, yakni agar tidak menyakiti ego suaminya.
Baca Juga: Duh! Ini Efek Buruk Duduk Terlalu Lama pada Saluran Kemih
Khawatir tidak bisa memuaskan
Bila seorang wanita beberapa kali tidak menggapai orgasme saat bercinta, suami mungkin berpikir bahwa sang istri tidak memuaskan dirinya. Karena itu, salah satu cara para wanita adalah dengan memalsukan orgasme.
Berita Terkait
-
Sejarah Puasa Ramadan yang Tak Banyak Diketahui: Dulu Pilih Makan atau...
-
Mengidap Masalah Anatomi Langka, Wanita Ini Tak Bisa Berhubungan Seks Akibat Vagina Tersumbat
-
Gadis Remaja di Inggris Dipaksa Melihat Ibunya Berhubungan Seks Hingga Akhirnya Meninggal Akibat Penyakit Serius
-
Warga Rusia Diminta Berhubungan Seks saat Jam Makan Siang, Putin Resah Angka Kelahiran Anjlok
-
Viral Video Petugas Penjara Berhubungan Seks dengan Tahanan di Sel, Linda Mengaku Bersalah
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
POLLING: Apa Strategi Mudik 2026 Biar THR Lebaran Tidak Amblas?
-
Terpopuler: Produk Viva Paling Ampuh buat Flek Hitam hingga Urutan yang Benar Pakai Retinol
-
5 Shio yang Paling Hoki 31 Januari 2026, Akhir Bulan Panen Rezeki!
-
5 Rekomendasi Concealer Under 100 Ribu, Ampuh Tutupi Lingkar Mata Hitam
-
Kapan Waktu Terbaik Jual Emas? Jangan Sampai Rugi, Perhatikan Momen Ini
-
3 Shio Paling Hoki di Bulan Februari 2026, Catat Tanggal Keberuntunganmu!
-
5 Perbedaan Tabungan Emas Digital dan Emas Fisik untuk Investasi Modal Rp50 Ribu
-
Urutan Skincare Malam Minimalis untuk Lansia, agar Kulit Tidak Kering
-
5 Perbedaan Logam Mulia Antam vs UBS, Mana yang Lebih Untung Buat Investasi?
-
Ramalan Keuangan Shio 31 Januari 2026, Ini 6 Shio yang Diprediksi Paling Makmur