Suara.com - Selama ini, kita beranggapan bahwa perempuan memiliki hasrat seksual yang lebih rendah daripada lelaki. Sebaliknya, lelaki memiliki nafsu seksual yang seakan tak pernah terpuaskan selama hidup mereka.
Sedangkan perempuan akan mencapai puncak seksualnya pada usia 33 tahun, setelah itu, kehidupan seks dan libidonya seakan meluncur turun dan lesu.
BACA JUGA: Ferrari GTO Tua Ini Dinobatkan Jadi Mobil Termahal di Dunia
Namun, penelitian yang dipublikasikan di Journal of Sex Research menemukan bahwa sebenarnya, hasrat seksual lelaki bisa sama rumitnya dengan perempuan. Penelitian tersebut menunjukkan lelaki adalah orang pertama yang kehilangan minat seks saat hubungan sudah berjalan cukup lama.
Kesimpulan ini didapat setelah para peneliti di University of Kentucky menganalisis 64 studi tentang hasrat seksual yang dilakukan sejak 1950-an. Mereka menemukan bahwa lelaki tidak tertarik pada seks karena ada tiga alasan utama, yakni individu, interpersonal dan sosial.
"(Perubahan) keinginan lelaki akan seks dari tinggi menjadi sederhana pada lelaki, seakan peralihan antara hidup dan mati, karena itu kami mengharapkan keinginan perempuanlah yang bisa menjadi papan hubung dari hal ini, tetapi mereka berdua kompleks," kata Kristen P. Mark, profesor promosi kesehatan dan direktur Lab Promosi Kesehatan Seksual di Universitas Kentucky, dan peneliti utama dalam penelitian ini dilansir Metro.co.uk.
BACA JUGA: Empat Minuman Teraneh di Dunia Ini Menjijikkan, Berani Coba?
Asumsi-asumsi yang disebutkan tersebut merupakan bagian dari masalah, sementara perempuan juga mengalami pasang surut libidonya, lelaki mungkin merasa frustrasi dan bingung ketika hal yang sama terjadi pada mereka.
Ada tekanan secara konstan saat mereka ingin memulai hubungan seks dalam hubungan heteroseksual. Adapun masalah-masalah individu lainnya yang mempengaruhi hasrat seksual, termasuk masalah fisik, disfungsi ereksi, kesehatan mental yang buruk, dan efek samping obat untuk penyakit seperti depresi dan tekanan darah tinggi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas