Suara.com - Bagi para perempuan, make up adalah segalanya. Masuk kerja pagi hari dengan waktu mempersiapkan diri yang singkat dari bangun tidur, pasti Anda bak dikejar-kejar waktu sampai Anda tak akan sempat untuk make up. Anda pernah atau sering mengalaminya? Yuk coba lirik make up instan yang bikin Anda tampil cantik secara cepat.
Make up instan sudah ada dari beberapa tahun yang lalu, tapi makin ke sini make up instan semakin ngetren dan variannya ternyata makin banyak. Yuk, contek solusi makeup instan yang ternyata sudah banyak dijual di toko online.
Eyeshadow sticker
Produk dengan merek color on, sudah lebih dulu dijual beberapa tahun belakangan ini. Cara pengaplikasiannya juga tinggal tempel ke kelopak mata, tekan-tekan sejenak kemudian....Taraa...jadi deh, mudah, murah nggak ribet. Coloron Eye Envy kit dijual sekira Rp 250 ribu.
Lip Sticker
Beberapa brand mengeluarkan lip sticker dalam berbagai motif. Ada motif bunga-bunga, hingga polkadot. Bagaimana cara pakainya? Tinggal tempel ke permukaan bibir saja ditekan perlahan hingga sticker menempel merata. merek Violent murah kok, ada yang menjual berkisar Rp 10 ribuan per sticker. Untuk merek ternama seperti Violent Lips, kit ini berisi 6 stickker yang dijual Rp 250 ribuan.
Cetakan alis
Tak hanya kue lho yang bisa dicetak sempurna, alis juga ada cetakannya. Alis bagi wanita? Tentu ini jadi perhatian yang paling paling dan paling penting. Meski ada yang merasa malah berantakan saat memakainya, tapi cetakan alis ini juga bisa jadi pilihan alternatif. Cetakan ini juga di toko online hanya sekira Rp 10 ribuan saja.
Kuku palsu
Baca Juga: Tiba di Jambi, Jenazah Korban Lion Air Disambut Isak Tangis
Kini memang banyak kepalsuan yang dibanggakan ya ladies, hehe...tapi tak mengapa, demi tampil cepat dan oke, kuku palsu juga wajib ada dalam daftar list make up instan yang wajib Anda miliki. Nggak susah lagi memoles kuku dengan berbagai coat dan cat, kuku palsu banyak sekali dijual dalam berbagai warna dan motif. Bahkan ada tambahan aksesoris yang memperindah tampilan kuku palsu. Harganya? ada yang Rp 15 ribu hingga Rp 50 ribu tergantung motif.
Nah, kalau Anda sudah punya make up instan kit? Coba deh! Dijamin cantik secara cepat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
8 Rekomendasi Moisturizer dengan Hyaluronic Acid untuk Mengatasi Kulit Dehidrasi
-
Kronologi Pernikahan Kak Seto dan Deviana Mulyadi yang Viral di Medsos
-
Kak Seto Menikah Tahun Berapa? Dikaitkan dengan Isu Child Grooming Aurelie Moeremans
-
Siapa Istri Kak Seto Sekarang? Ini Profil Deviana Mulyadi yang Jarang Disorot
-
6 Rekomendasi Sunscreen Stick SPF 30 ke Atas, Praktis dan Mudah Dipakai
-
5 Amalan Isra Miraj yang Dianjurkan, Raih Keberkahan dan Dikabulkan Segala Hajat
-
Siapa Istri Kak Seto? Usianya Saat Menikah Disorot Karena Kasus Aurelie Moeremans
-
Amalan Malam 27 Rajab untuk Menyambut Isra Miraj, Dipercaya Bisa Mengabulkan Hajat
-
8 Tanda Hubungan Toxic dan Langkah Aman untuk Mengakhiri Hubungan Tidak Sehat
-
16 Februari 2026 Apakah Libur? Ini Rangkaian Tanggal Merah Hari Raya Imlek