Suara.com - Sebuah video viral kembali bikin heboh media sosial. Kali ini video diunggah dari akun Youtube @LakonStudio. Video ini menceritakan sebuah editan animasi kelas dewa yang memperlihatkan patung Jenderal Soedirman hidup dan menyetop mobil yang menerobos masuk jalur busway.
Video ini dimulai saat patung Jenderal Soedirman hidup, melihat sekitar, dan melompat dari pijakan. Seketika sang patung langsung menyetop mobil yang masuk jalur busway. Mobil pertama bahkan diangkat patung Jendral Soedirman dan dipindahkan ke jalur jalan yang benar.
Mobil kedua yang melintas, diminta langsung mundur oleh patung Jenderal Soedirman . Daripada penasaran, Berikut Videonya.
"Dipersembahkan buat para Lakonir ( Lakons Subcriber + Follower ) dalam rangka selamatan 10K Subscriber," tulis Lakonstudio di channel Youtube.
Sontak saja video Patung Jenderal Soedirman ini langsung menuai banyak pujian netizen.
"Kenapa lakons ini sampai sekarang belum merilis filmnya, padahal kami sangat mensuport karya ini,apa pemerintah juga bisa ikut turut serta mengembangkan animasi dinegri kita, kalau tidak kenapa,ini akan menjadi pendapatan negara yg luar biasa,walau mungkin makan biaya besar juga," seru netizen.
"hahahaha gokil.. pak dirman smpe geram.. lihat animasinya lakon studio slalu juara,"
"Edun.... Takiro asli Keren banget harusnya lakon dilirik investor nih secara hasilnya kerenkeren. Tapi sayang pemerintah kita selalu tuptup mata pada hasik karya anak bangsa yang begitu hebat. Dan biasanya kalo sudah diakui orang baru pada kasak kusuk. Ayo pemerintah buka mata dan hati Anda. Jangan tidur di meja rapat. Hahahha. Semangat terus lakon tunjukan pada dunia bahwa Indonesia bisa. Sekian terima kasih.,"
Baca Juga: Mat Lari, Residivis yang Berakhir Dilumpuhkan karena Berlari
"Twitter yang menggiringku ke Channel super keren ini... Mustinya channel kaya gini yang berjuta juta subscriberny.. Bukan channel2 yang.. ASUdahlah..," pungkas netizen lain.
"Jendral nya kesel gara gara penerus bangsa banyak yg gk patuh ama rambu ,"
Dalam channel Youtubenya, Lakonstudio memang kerap mengunggah animasi kelas dewa, yang tampak alami ala Hollywood, pantas tuh untuk Anda subscribe.
Bagaimana menurutmu? keren nggak tuh editan patung Jenderal Soedirman cegat mobil masuk busway?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan
-
5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas