Suara.com - Salah memilih foundation bisa bikin warna kulit wajah jadi abu-abu. Apalagi jika kamu punya warna kulit yang gelap, perlu berhati-hati dalam memilih foundation. Jangan pilih foundation berwarna cerah atau mencoba mencampurkan sendiri beberapa warna sekaligus ke wajah.
Untunglah, industri kecantikan kini telah banyak berpihak kepada mereka yang berkulit gelap. Seperti dilansir dari Cosmopilitan, Rabu (20/3/2019), inilah rekomendasi foundation untuk kamu yang berkulit gelap.
Beauty Bakerie Cake Mix Demi-Matte Foundation (Shade Count : 30)
Foundation ini adalah solusi bagi pemilik kulit berminyak. Formula semi-matte menjaga produksi minyak tidak berlebih, sementara tambahan vitamin E membuat kulit terasa lembut dan juga bantu atasi kekeringan.
Giorgio Armani Beauty Luminous Silk Foundation (Shade Count : 30)
Memiliki tekstur halus, sehingga lembut di wajah. Dapat menutup pori-pori namun tidak lengket di wajah.
Smith & Cult Veiled Threat Weightless Micro-Blurring Foundation (Shade Count : 42)
Formula mousse-to-cream-nya bikin jatuh cinta. Halus dan benar-benar membuat kulit wajah terlihat lebih alami. Pakai foundation tapi seperti tidak pakai apapun.
Beauty Blender Bounce Liquid Whip Long Wear Foundation (Shade Count : 40)
Baca Juga: Benarkah Kalimat Luna Maya di IMAA 2019 Menyiratkan Amarah? Ini Kata Pakar
Foundation Beauty Blender ini harus menjadi pilihan utama. Diformulasi dengan asam hialuronat (untuk kelembaban) dan ekstrak birch white (untuk kecerahan). Hasil lebih maksimal apabila mengaplikasikannya dengan beauty blender.
Tarte Face Tape Foundation (Shade Count : 50)
Menawarkan formula baru, foundation cair ini terinspirasi oleh concealer terlaris Tarte dengan nama yang sama. Kamu dapat memadukan kedua produk tersebut untuk hasil yang luar biasa.
Clinique Even Better Refresh Hydrating and Repairing Makeup (Shade Count : 27)
Berurusan dengan jerawat? Foundation ini tidak hanya akan membantu menutupi jerawat, tetapi juga mengandung asam salisilat, bahan utama yang membantu membersihkan pori-pori dan menghaluskan kulit setelah dioleskan.
Skin by Mented Foundation Stick (Shade Count : 16)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
-
3 Lip Cream Oh My Glam dengan Shade Melimpah, Harga Murah Rp20 Ribuan
-
Jangan Panik! Ini 9 Daftar Susu Nestle di Indonesia yang Aman dari Isu Racun Cereulide
-
Deretan Mantan Aurelie Moeremans, Siapa Saja yang Jadi Tokoh Broken Strings?
-
5 Sunscreen Lokal No Whitecast dan Tidak Bikin Wajah Kusam, Mulai Rp30 Ribuan
-
13 Produk Susu Formula Nestle untuk Bayi yang Ditarik dari 49 Negara akibat Racun Cereulide
-
Kronologi Perpisahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti, Diwarnai Isu KDRT
-
Kisah Cinta DJ Patricia Schuldtz dan Darma Mangkuluhur Anak Tommy Soeharto
-
Sunscreen untuk Usia 40 Tahun SPF Berapa? Ini 7 Rekomendasinya