Suara.com - Sudah bukan rahasia lagi kalau Nia Ramadhani memiliki selera tinggi untuk urusan fesyen. Dia sering terlihat pakai tas mewah dan bermerek. Namun, ternyata itu berarti dia alergi barang murah. Hal itu bisa diintip dari koleksi anting Nia Ramadhani.
Ternyata Nia Ramadhani yang kerap tampil glamor pernah beberapa kali pakai anting murah. Harganya bahkan tak sampai Rp 200 ribu, lho. Percaya?
Dirangkum dari akun Instagram @fashion_ramadhania_bakrie, setidaknya ada tiga pasang anting murah yang pernah dipakai oleh istri Ardi Bakrie itu. Semuanya cantik dan lucu.
NAIA Earrings - Rp 180 ribu
Anting yang satu ini terlihat glamor dan mahal. Ukurannya yang cukup besar membuat banyak orang tertipu dan mengira harganya mahal.
Namun, ternyata dia hanya mengeluarkan uang kurang dari Rp 200 ribu untuk membeli sepasang anting ini.
Tiered Tassel Drop Earring - Rp 193 ribu
Anting model panjang yang cantik ini juga terlihat sangat elegan. Walau begitu, rupanya Nia Ramadhani juga tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam untuk mendapatkannya. Cukup dengan Rp 180 ribu saja.
Tassel Earrings - Rp 149 ribu
Baca Juga: Meski Kecil, Biskuit Ultah Nia Ramadhani Harganya Fantastis
Anting hitam yang dipakai Nia ramadhani ini harganya juga tidak tidak lebih dari Rp 200 ribu.
Nia Ramadhani membuktikan kalau tampil modis dan elegan tidak harus dengan perhiasan mahal. Sepakat?
Berita Terkait
-
Spill Skincare Nia Ramadhani, Ternyata Pakai Brand Lokal Tak Sampai Rp 200 Ribu
-
Daily Routine Nia Ramadhani di Singapura: Lebih Mandiri dan Belajar Masak
-
Nia Ramadhani Jadi Anak Rumahan di Singapura: Belajar Masak demi Anak
-
Zaskian Sungkar Syok, Pola Didik Nia Ramadhani Saat Anak Diacuhkan Teman Bikin Heran
-
Dikabarkan Pindah ke Singapura, Mengintip Kekayaan Nia Ramadhani yang Melimpah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Digital Jadi Senjata Utama, Mengubah Cara Anak Muda Memilih Rumah
-
5 Cara Bikin Usaha Kuliner Makin Moncer: Branding Sampai Pengiriman Super Cepat
-
5 Lipstik Transferproof Wardah untuk Berbagai Acara, Tahan Lama Meski Dipakai Seharian
-
Apa yang Harus Dilakukan Bila Terjadi Gempa? Ini Panduan Lengkap agar Tetap Aman
-
5 Sifat Red Flag Zodiak Gemini, Pantes Alyssa Daguise Bersyukur Anaknya Kelak Bukan Gemini!
-
Promo Indomaret 27 November - 10 Desember 2025, Cek Daftar Diskonnya di Sini!
-
5 Pensil Alis Anti Luntur, Ada yang Wudhu Friendly untuk Muslimah
-
Biaya Hidup Melonjak, Mengapa Bantuan Living Cost Penting bagi Mahasiswa di Yogyakarta?
-
Kejutan Kuliner: Siapa yang Menguasai Daftar Restoran Terbaik 2025?
-
5 Body Lotion Saset yang Mencerahkan, Praktis Dibawa Kerja dan Traveling