Suara.com - Halima Aden sedang menjadi perbincangan hangat. Dia adalah model berhijab pertama yang melakukan pemotretan dengan bikini. Sports Illustrated (SI) untuk pertama kali menampilkan model berhijab untuk edisi Swimsuit.
Selama ini SI dikenal sebagai majalah yang selalu menampilkan para model berbalut bikini seksi. Setiap tahun mereka pasti mengeluarkan edisi Swinsuit yang cukup menarik.
Edisi spesial kali ini, SI memilih Halima Aden, model wanita berdarah Somalia-Amerika. Halima Aden tampil dengan menggunakan burkini dan bergaya layaknya model dengan pakaian renangnya.
Sports Illustrated tentu ingin memberikan pandangan baru, di mana mereka melihat bagaimana wanita muslim bisa menerima baju renang yang identik dengan pakaian serba minim.
Dengan adanya burkini, dirancanglah sebuah pakaian renang yang dapat menutup seluruh tubuh kecuali wajah sehingga wanita muslim bisa menggunakannya dengan nyaman.
Menjadi salah satu model berhijab yang telah banyak mendulang prestasi, penasaran fakta menarik Halima Aden?
1. Lahir di pengsungsian
Halima Aden lahir di sebuah kampung pengungsian di Kenya pada 19 September 1997. Saat usia enam tahun, ia pindah ke Amerika Serikat.
2. Wanita berhijab pertama yang ikut kontes kecantikan di Amerika
Baca Juga: Ayu Ting Ting Pakai Bikini, Foto Ini Disorot Warganet
Halima Aden menjadi wanita berhijab pertama yang mengikuti kontes kecantikan Miss Minnesota Amerika Serikat. Halima Aden sukses memenangkan Miss Minnesota Amerika Serikat dengan mengenakan hijab.
3. Tampil di runway New York Fashion Week 2017
Halima Aden dipercaya membawakan koleksi Yeezy Season 5 di runway New York Fashion Week 2017. Selain itu, Halima Aden tampil sebagai model pembuka.
4. Model wanita berhijab pertama di cover majalah Allure
Wanita 21 tahun ini adalah wanita berhijab pertama yang mengisi halaman depan majalah Allure. Halima Aden memancarkan energi positif saat berpose di cover Allure yang terbit pada edisi Juli 2017.
5. Mendobrak standar kecantikan dunia
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
 - 
            
              7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
 - 
            
              5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
 - 
            
              Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
 - 
            
              3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
 - 
            
              6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
 - 
            
              Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya
 - 
            
              Normalnya, Sehari Kentut Berapa Kali? Ini Kata Ahli Gizi soal Batas Jumlah yang Sehat
 - 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!
 - 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?