Suara.com - Begini Aksi Cristiano Ronaldo Bergaya dengan Helm Proyek.
Pesepakbola tampan, Cristiano Ronaldo kini tengah melebarkan sayap bisnisnya ke dunia pariwisata, khususnya perhotelan. Usai membangun hotel di Portugal, kini CR7 sedang membangun hotel terbaru di Maroko, Afrika Utara.
Dari akun Instagramnya, Cristiano Ronaldo belum lama ini mengunggah fotonya saat sedang memantau pembangunan hotel barunya. Ya, Pestana CR7 Hotel dalam waktu dekat akan hadir di Marrakesh, Maroko.
Dari foto tersebut, Cristiano Ronaldo tampak gagah dengan helm proyek pembangunan. Tak sendirian, bintang Real Madrid itu ditemai keluarganya. Ronaldo dan sang istri kompak memakai atasan hitam dan celana pendek denim serta sepatu putih. Sementara putranya memakai kaus putih.
"Site visit to the future Pestana CR7 Marrakech, opening early 2020, our next and most exciting hotel," tulis Cristiano Ronaldo antusias.
Hotel milik Cristiano Ronaldo ini rencananya akan selesai dibangun pada tahun 2020 mendatang.
Usut punya usut, hotel milik Cristiano Ronaldo ini memiliki 168 kamar, pusat kebugaran, 2 restoran, kolam renang hingga spa. Tak main-main Pestana CR7 Marrakech hotel ini dibangun di kawasan M Avenue yang terkenal sangat elit.
Hingga saat ini belum diketahui berapa anggaran yang dihabiskan Cristiano Ronaldo untuk membangun hotel mewahnya tersebut. Namun, yang jelas, bisnis perhotelan Cristiano Ronaldo ini sangat menjanjikan dan kabarnya dalam waktu dekat juga akan dibangun di kawasan Asia. [Guideku.com/ Arendya Nariswari]
Baca Juga: 8 Promo Buka Puasa Bersama di Hotel Dekat Bandara Adisutjipto Yogyakarta
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Rotan, Warisan Nusantara yang Mendunia Lewat Sentuhan Brand Lokal dan Kolaborasi Global
-
7 Rekomendasi Sunscreen Buat Upacara Hari Pahlawan, Harga ala Dana Pelajar
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
SMA 72 Jakarta Akreditasinya Apa? Ini Profil Sekolah yang Disorot usai Ledakan di Masjid
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Ketika Kisah Cinderella Diceritakan Kembali Lewat Balet Klasik Bernuansa Modern
-
Kulit Kusam Bikin Gak Pede? Ini Penyebab dan Solusi Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Modest Fashion Go International! Buttonscarves Buka Gerai Eksklusif di Jewel Changi
-
4 Tips Menyimpan Sunscreen agar Tak Cepat Rusak, Biar Tetap Efektif Lindungi Kulit!