Suara.com - Penyanyi cantik Dua Lipa baru-baru ini mengunggah foto masa kecil di akun Instagramnya @dualipa. Dari deretan foto itu, terlihat jika bibir Dua Lipa sudah penuh dan seksi sejak balita.
Penyanyi yang terkenal dengan bibir seksi ini sengaja mengunggah foto masa kecilnya untuk merayakan jumlah follower akun Instagramnya yang menembus angka 30 juta.
Sayangnya, ada saja netizen yang nyinyir dan mengomentari jika bibir penuh dalam foto masa kecil Dua Lipa adalah hasil editan alias tak natural.
Jengkel dituduh mengedit foto, Dua Lipa pun mengunggah deretan foto masa kecil lainnya. Dari 5 foto yang dipamerkan, salah satu fotonya memperlihatkan jika gadis mungil sedang menggenggam lipstik dan menempelkannya di bibir, layaknya wanita dewasa yang sedang bersolek.
Deretan foto itu seolah mematahkan tuduhan netizen yang mengatakan dia sudah mengedit foto bibirnya di masa kecil.
"Untuk kalian yang bilang aku photoshop saat untuk membuat bibirku terlihat lebih besar, itu sangat gila, gilaaa! Aku nggak percaya harus membela diri seperti ini. Kalian mabuk," tulisnya.
Bukan hanya fakta tentang bibirnya yang ramai jadi perbincangan netizen tapi tingkah lucu menggemaskan Dua Lipa ketika balita juga turut menjadi bahan pembicaraan.
Jadi, menurut kalian bibir Dua Lipa sudah seksi dan penuh sejak kecil atau tidak?
Baca Juga: Cantik dan Berkharisma, Dua Lipa Jadi Brand Ambassador Parfum YSL
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Running Lokal Kembaran Reebok Ori, Brand Dalam Negeri Kualitas Dunia
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!