Suara.com - Baru-baru ini Time baru saja merilis daftar orang-orang yang paling berpengaruh di internet. Daftar tersebut diisi oleh sederet nama dari kalangan musisi, selebriti, dan publik figur dunia seperti Meghan Markle, Pangeran Harry dan Ariana Grande.
Nama Meghan Markle dan Pangeran Harry memang tak bisa lepas dari daftar orang paling berpengaruh di internet versi Time. Bukan tanpa alasan, pasangan yang menikah pada Mei 2018 ini memang menarik perhatian publik.
Baik berita baik hingga berbagai kontroversi yang datang pada pasangan Kerajaan Inggris tersebut. Kepopuleran mereka semakin meningkat setelah merilis akun Instagram pribadi.
Sejak mempunyai akun Instagram sendiri @sussexroyal, Meghan Markle dan Pangeran Harry langsung berhasil mendapatkan 1 juta followers dalam satu jam.
Kemudian berbicara tentang kesuksesan Ariana Grande lewat album keduanya Thank U Next dan Sweetner 2018 yang memenangkan Grammy.
Tak berhenti di situ, karyanya juga berhasil menempati tangga lagu Billboard Hot 100. Itulah beberapa prestasi yang membawanya berada di puncak kesuksesan.
Kesuksesan dan popularitas Ariana Grande yang meningkat tajam di media sosial pun dinilai berpengaruh di internet. Sekarang, Ariana Grande telah menjadi selebriti yang paling banyak diikuti di Instagram.
Jumlah followers Ariana Grande di Instagram mencapai lebih dari 159 juta dan 64 juta lebih followers di Twiiter.
Selain mereka, ada boy band Korea Selatan ini pun masuk dalam jajaran orang yang paling berpengaruh di internet. Hal tersebut berkat kerja keras fanbase mereka yang dinamai ARMY.
Baca Juga: V BTS Sedang Alami Urtikaria Kolinergik, Gejalanya Apa Saja?
ARMY memang memegang peran besar atas popularitas BTS. Seiring dengan popularitasnya, BTS pun berhasil menempatkan karya-karyanya di tangga TOP Billboard's Social Artist selama dua tahun berturut-turut.
Kemudian ada rapper wanita terkenal, Cardi B yang menjadi salah satu orang berpengaruh di Internet. Kesuksesannya telah meningkatkan popularitasnya di media sosial.
Popularitas ibu satu anak itu meningkat dratis selama beberapa tahun terakhir yang mana hal tersebut tak terlepas dari berbagai kontroversi yang diciptakannya.
Seiring dengan popularitasnya di internet, Cardi B pernah menjadi meme karena penampilannya di karpet merah. Selain itu, ia sangat vokal tentang kritik politik, terutama yang dilayangkan untuk Donald Trump.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Petal Dreamscapes: Intip Tema Pernikahan Paling Romantis dan 'Dreamy' untuk Tahun 2026
-
Cuan dan Hoki! Ini 6 Shio Paling Makmur pada 22 Januari 2026
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Kulit Bruntusan? Ini 5 Pilihan yang Layak Dicoba
-
Terpopuler: Kapan Mudik Gratis Lebaran 2026 BUMN Dibuka, Cara Memilih Cushion
-
Dari UMKM ke Standar Global, Ketika Industri Kosmetik Lokal Didorong Naik Kelas
-
Oase Hijau di Jakarta Selatan: Hunian Premium yang Tak Lagi Sekadar Investasi, Tapi Gaya Hidup
-
4 Sepatu Wanita Slip On TOMS untuk Tampilan Kasual dan Trendi, Nyaman Dipakai Kapan Saja
-
Nisfu Syaban 2026 Tanggal Berapa? Ini Jadwal Puasa dan Amalan yang Gen Z Wajib Tahu
-
4 Rekomendasi Sunscreen SPF 35 untuk Anak Sekolah, Ringan tapi Tetap Melindungi
-
6 Hikmah Tradisi Munggahan Sebelum Puasa Ramadan untuk Umat Muslim