Suara.com - HUT RI ke-74, Yuk Berburu Promo Menarik di 6 Waterpark Ini
Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) selalu menjadi hari-hari yang ditunggu-tunggu bagi banyak masyarakat.
Selain bisa mengikuti berbagai perayaannya, mulai dari upacara hingga lomba yang kerap digelar lingkungan rumah masing-masing, 17 Agustus setiap tahunnya juga sering diramaikan dengan berbagai promo menggiurkan.
Nah, bagi Anda yang ingin menikmati berbagai wahana seru yang memacu adrenalin, atau bermain air di taman wisata air, berikut deretan promo yang diberikan taman hiburan dan waterpark, yang Suara.com rangkum untuk Anda.
1. Jungleland
Dengan tema 'Semangat 45%' taman hiburan yang berada di Sentul, Bogor, Jawa Barat ini memberikan diskon tiket masuk 45 persen. Promo ini berlaku untuk Anda yang membeli tiket di website resmi Jungleland ticket.jungleland.co.id pada 14-18 Agustus 2019. Sementara untuk kunjungannya sendiri bisa digunakan mulai 16-25 Agustus 2019.
Nah, khusus pembeli offline di loket, Jungleland juga punya harga menarik lainnya nih. Bagi 74 antrian di loket 3-6 pertama, Anda juga bisa mendapatkan harga tiket hanya dengan Rp74 ribu. Jadi, tunggu apalagi?
2. Atlantis Water Adventure Ancol
Kabar gembira bagi Anda yang mau seru-seruan bermain ai, karena untuk Hari Kemerdekaan ini, Atlantis Water Adventure punya cashback sampai dengan Rp150 ribu. Syaratnya, hanya tukarkan tiket PGU Ancol (Barat, Timur, Marina. Karnaval dan Busway) bertanda khusus ke loket Atlantis Water Adventure.
Baca Juga: Godaan Awal Bulan, Keds Tawarkan Promo Belanja Spesial
Penukaran ini berlaku mulai pukul 12.00 siang sampai dengan 06.00 pagi setiap harinya, yang bisa dipakai di loket Atlantis Water Adventure pukul 13.00-17.00. Promo ini berlaku mulai 1-30 Agustus 2019. Selamat bersenang-senang ya!
3. Waterbom Pantai Indah Kapuk (PIK)
Memeriahkan Hari Kemerdekaan RI, Waterbom PIK akan memberikan Promo Merdeka yang lumayan banget nih. Anda bisa membeli tiket masuk Waterbom PIK hanya Rp74 ribu saja! Promo ini berlaku selama bulan Agustus (valid Senin-Jumat, tidak berlaku di tanggal merah).
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan
-
Review dan Harga Face Wash Sombong 5-in-1, Sabun Cuci Muka Milik Denny Sumargo
-
Ucapan Selamat Hari Gizi Nasional untuk Kolega, Formal dan Informal
-
6 Produk GEUT Milik dr Tompi untuk Atasi Melasma, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
7 Sunscreen Korea Untuk Hilangkan Flek Hitam dan Garis Penuaan