Suara.com - Gaya Berpakaian Orang Korea Berdasarkan Golongan Darah, Contek Yuk!
Beberapa orang Korea percaya, bagaimana Anda berinteraksi dengan orang lain, berpikir, bereaksi, berperilaku, dan bahkan berpakaian semuanya dipengaruhi oleh golongan darah Anda.
Nah, ingin tahu bagimana golongan darah memengaruhi cara Anda berpakaian? Ini contekannya, seperti dilansir Koreaboo.
1. Golongan Darah A
Orang dengan golongan darah A dikenal lebih konservatif dan tertutup daripada yang lain.
Mereka sering menemukan kesulitan dalam mengekspresikan emosi atau memercayai orang lain.
Mereka sangat sabar, perhatian, dan pendiam, tetapi juga sangat kreatif dan perfeksionis. Inilah yang membuat mereka memiliki kesan keras kepala dan tegang dalam pandangan orang lain.
Karena golongan darah A diketahui memiliki kepribadian yang teliti dan perfeksionis, mereka biasanya lebih sadar akan mode dan dengan hati-hati memilih untuk berpakaian dengan gaya 'clean'.
Mereka suka mengikuti tren terbaru, tetapi tidak suka berpakaian terlalu mencolok atau berlebihan!
Baca Juga: Gaya Berpakaian Nikita Mirzani Hari Ini Diklaim Lebih dari Rp 500 Juta
Beberapa selebriti Korea terkenal yang memiliki golongan darah A adalah Lee Jong Suk, Gong Yoo, Song Joong Ki, Park Shin Hye, IU, J-Hope BTS, serta Irene Red Velvet. Coba cek gaya mereka!
2. Golongan Darah B
Orang dengan golongan darah tipe B dikatakan sebagai orang yang bersemangat, liar, dan kreatif.
Mereka mandiri, tetapi juga sangat bergairah dengan hal-hal yang mereka sukai.
Mereka cenderung berpikir di luar kotak dan menjalani gaya hidup yang sangat liberal daripada membatasi diri pada satu lingkungan.
Namun, mereka juga bisa menjadi tidak sabar dan mudah menyerah, sering kali dianggap malas, egois, dangkal, dan tidak bertanggung jawab.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan