Suara.com - Dicemoh saat Berdiri Depan Kelas, Guru Ini Bertekad Turunkan Berat Badan
Seorang asisten pengajar yang termotivasi untuk menurunkan berat badan setelah merasa 'cemas' berdiri di depan kelas. Ia mengungkapkan bahwa dia kehilangan 80 pon atau 36 kilogram yang mengesankan dalam satu tahun.
Ia adalah Alexa Nicole Robles, berusia 22 tahun dari North Carolina, timbangannya sebelumnya adalah 190 pon atau 86 kilo.
Bertekad untuk mendapatkan kembali kepercayaan dirinya, dia memutuskan untuk mencoba diet keto dan sekarang beratnya sekitar 110 pon atau 49 kilogram dilansir Dailymail.
"Aku tahu berat badanku pada dasarnya memengaruhi setiap aspek hidupku, seperti halnya mendapat komentar menyakitkan saat berdiri depan kelas. Aku bertekad untuk mengetahui cara mencintai diriku sendiri, dan aku tidak akan membiarkan siapa pun membuatku merasa seperti itu lagi," katanya, berbicara kepada Women's Health.
Hingga akhirnya ia menemukan diet keto. Konsep ini berfokus pada makan banyak lemak 'baik' untuk membantu mengurangi rasa lapar, sambil mengurangi karbohidrat dan mengonsumsi protein dalam jumlah sedang. Ia mengklaim dapat meningkatkan tingkat energi dan meningkatkan kecepatan penurunan berat badan.
Kini ia bisa percaya diri dan berdiri tegak saat mengajar di depan kelas. (Aflaha Rizal)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
Terkini
-
Kandungan Symwhite 377 untuk Apa? Ini 4 Rekomendasi Produk yang Bisa Atasi Dark Spot
-
7 Rekomendasi Drakor Mirip Genie, Make a Wish yang Bikin Baper
-
Apakah Sunscreen Wajah Boleh Dipakai di Badan? Ini Kata Dokter Kulit
-
Sejarah Baru! Energi Surya dan Angin Kalahkan Batu Bara di Tahun 2025
-
Rekam Jejak Halim Kalla yang Jadi Tersangka Korupsi PLTU, Pernah Jadi Anggota Dewan
-
Pendidikan Gibran Dikuliti Profesor Kampus Ternama di Singapura: Kok Bisa Masuk MDIS?
-
10 Rekomendasi Film Horor untuk Halloween 2025, Siap-Siap Bergidik Ngeri
-
Gaji Magang Hub Kemnaker Bisa Capai Rp 5 Juta Per Bulan, Ini Cara Daftarnya!
-
Cari Sunscreen Murah yang Sudah BPOM? Ini 5 Rekomendasi Terbaik Mulai Rp13 Ribuan
-
Berapa Harga Adidas Y3 Ori? Sepatu Ikonik Bukan Buat yang Sekadar FOMO