Suara.com - Tidak melulu kuliner khas Semarang saja yang memiliki cita rasa menggugah selera. Rupanya Kota Lumpia ini juga memiliki banyak destinasi wisata menarik lho.
Bukan hanya wisata ikonik Semarang seperti Alun-alun Simpang Lima dan Lawang Sewu saja yang jadi daya tarik wisatawan.
Rupanya sejumlah destinasi wisata di Semarang juga banyak yang menyuguhkan indahnya panorama alam dari ketinggian nih.
Wah, kira-kira destinasi wisata ini ada di Semarang wilayah mana saja ya?
Daripada semakin penasaran, yuk intip 4 destinasi wisata di Semarang yang berhasil Suara.com rangkum dari berbagai sumber, Rabu (23/10/19) berikut ini.
1. Gumuk Reco di Sepakung, Banyubiru
Telah diresmikan sejak tahun 2017 lalu, lewat Gumuk Reco ini Anda dapat melihat indahnya panorama alam dari ketinggian.
Ada pula wahana ayunan langit di ketinggian 800 mdpl untuk Anda yang hobi menguji adrenalin.
Tak kalah seru, terdapat pula flying fox, jembatan Ondo Langit yang mengitari tebing dan masih banyak lagi lainnya.
Baca Juga: Sejak 1946, Mendedah Kelezatan Soto Bangkong Khas Semarang
2. Puncak Gunung Telomoyo
Gunung Telomoyo ini menyuguhkan lanskap awan yang begitu eksotis dan menyegarkan mata.
Jika beruntung, dari puncak Gunung Telomoyo ini Anda dapat melihat indahnya bukit-bukit berpadu dengan awan.
Jalan menuju Gunung Telomoyo ini sudah beraspal, jadi bagi Anda yang ingin membawa motor atau mobil pribadi sudah tak perlu khawatir lagi ya.
3. Eling Bening
Restoran yang satu ini juga tak kalah bikin betah karena menyuguhkan panorama alam nan indah dan begitu memikat mata.
Berita Terkait
-
Pesangon dan THR Tertahan, Mantan Buruh Sritex Demo Pengadilan
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
Amran Desak Pengusutan Tuntas Penyelundupan Bawang Bombay di Semarang
-
Perjalanan Rombongan Guru Jakarta Berakhir Duka: Hiace Tabrak Truk di Tol Semarang, 1 Tewas
-
Bali Dituding Sepi, Begini Data Pelancong Asing di RI
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau