Suara.com - 5 Fakta Menarik tentang Yoshinoya, Nomor 2 Bikin Terkejut
Restoran waralaba asal Jepang, Yoshinoya, jadi perbincangan hangat di kalangan pecinta kuliner setelah beredar selembar kertas yang diunggah di media sosial yang memperlihatkan ketentuan pesta ulang tahun di Yoshinoya.
Selembar kertas yang viral di media sosial tersebut menunjukkan 10 aturan. Salah satu aturannya adalah kewajiban membawa sertifikat halal kue ulang tahun yang dibawa ke restorannya. Bila tak ada sertifikat halal, maka kue tersebut hanya digunakan untuk seremonial saja, tidak untuk dikonsumsi di restoran tersebut.
Aturan tersebut tentu saja mengundang beragam pendapat dan banyak orang jadi penasaran mengapa restoran cepat saji tersebut mengeluarkan aturan tersebut.
Ingin tahu lebih jauh tentang Yoshinoya dan fakta menariknya? Berikut ulasannya:
Dikenal sebagai 'wartegnya' Jepang
Di mana lagi bisa dapat makan murah, enak, cepat di Indonesia kalau bukan di Warung Tegal alias warteg.
Nah, Yoshinoya di Jepang adalah sebuah restoran gyudon dengan slogan "Enak, Murah, Cepat" yang dikenal sebagai rumah makan setara dengan warteg di Indonesia.
Slogan yang mencerminkan pentingnya pelanggan, layanan secara pribadi, kualitas makanan yang lezat dan dihidangkan dengan cepat, serta harga terjangkau membuat Yoshinoya populer di Jepang.
Baca Juga: Viral Wajibkan Kue Bersertifikat Halal, Yoshinoya Buka Suara
Tak heran bila di negara asalnya, Yoshinoya dikenal sebagai wartegnya Jepang. Julukan ini kerap dibahas pula oleh para blogger dan YouTuber Indonesia yang pernah singgah di Yoshinoya Jepang.
Awalnya berdiri di pasar ikan
Dikutip dari Wikipedia, rumah makan pertama Yoshinoya didirikan oleh Eikichi Matsuda pada tahun 1899 di pasar ikan Nihonbashi, Chuo-ku, Tokyo.
Rumah makan ini diberi nama Yoshinoya karena pendirinya, Eikichi Matsuda berasal dari Yoshino-cho, Osaka, dan 'ya' berarti rumah, ditambahkan di belakang nama toko.
Satu-satunya menu rumah makan ini adalah gyudon, semangkuk nasi dengan irisan tipis daging sapi yang dimasak dengan kecap asin dan gula.
Masuk ke Indonesia
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans