Suara.com - Tampil cantik dalam setiap kesempatan merupakan hal penting bagi banyak perempuan. Tapi seperti yang kita ketahui, pemerintah mengimbau agar kita melakukan physical distancing atau jaga jarak secara fisik.
Karenanya, berbagai aktivitas seperti sekolah, perkantoran, hingga bisnis, banyak dilakukan di rumah.
Kini fenomena #DiRumahAja dan #WorkfromHome sudah diterapkan sehingga meeting atau diskusi bisa dilakukan melalui conference call dan Instagram Story saat aktivitas berlangsung juga dilakukan secara spontan.
Sayangnya, aktivitas yang dilakukan di rumah ini cenderung membuat orang merasa malas untuk menata diri dan memilih untuk terlihat apa adanya.
Dari siaran tertulis Y.O.U, ini dia tips makeup praktis dan cantik ketika conference call selama masa Work from Home agar kamu bisa terlihat tetap profesional.
Hal yang kalian butuhkan hanya tiga produk di bawah ini:
1. Eyebrow Pencil
Gunakan eyebrow pencil seperti Y.O.U Perfect Dual Brow Matic atau Y.O.U Dual Eyebrow Styler yang mempermudah penggambaran alis dengan presisi.
2. Concealer
Tidak perlu pakai base makeup. Cukup gunakan concealer seperti Y.O.U Instant Skin Corrector yang dianggap mampu menutupi lingkar hitam bawah mata maupun noda-noda di wajah dengan cepat. Kandungan Tea Tree Oil di dalamnya juga mampu merawat wajah lho.
3. Lip Tint
Gunakan lip tint sebagai pemulas bibir maupun blush on agar tampilanmu lebih segar. Y.O.U The Simplicity Love You Tint bisa jadi pilihan loh. Formula ringan dengan pigmentasi tinggi, mampu memberikan tampilan bibir cantik dan rona wajah yang segar secara instan.
Baca Juga: Malang Nasib IM, Baru Mau Masuk Malah Ditolak Istri Gara-gara Batuk
Selain riasan wajah, pastikan juga kamu selalu menggunakan pakaian yang sopan, profesional (ketika meeting penting), rambut tertata rapi, dan latar video bersih (tidak ada benda-benda yang dapat mengganggu konsentrasi lawan bicara).
Mudah kan? Yuk ikuti cara-cara di atas dan tampil lebih profesional saat Work from Home. Jangan lupa untuk tetap jaga kebersihan dan kesehatan ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Aero Sport di Era Liburan Keluarga: Ketika Langit Jadi Ruang Rekreasi Baru
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian
-
Cara Hitung Iuran BPJS Kesehatan Karyawan Swasta 2025, Pahami biar Gak Kaget dengan Potongan
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Resmi dari Kemendikdasmen, Lengkap dengan Tema dan Font
-
5 Sepatu Lari untuk Daily Run Pemula, Kualitas Premium Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen di Alfamart untuk Remaja, Bisa Mencerahkan Wajah
-
7 Moisturizer Niacinamide untuk Remaja dan Dewasa, Kulit Wajah Auto Cerah!
-
7 Body Lotion yang Wanginya Tahan Lama Kayak Habis Pakai Parfum, Mulai Rp20 Ribuan
-
30 Link Twibbon Hari Guru Nasional 2025 untuk Diunggah ke Media Sosial
-
25 Contoh Ucapan Hari Guru Nasional 2025, Menyentuh dan Penuh Makna