Suara.com - Siapa tidak kenal dengan Kylie Jenner. Aktris sekaligus pengusaha ini dikenal dengan brandnya Kylie Cosmetics. Dalam akun Instagramnya, ia kerap mengunggah kehidupan glamornya.
Ia sering berfoto dengan menggunakan merek ternama hingga mobil-mobil mewah. Baru-baru ini, akun Instagramnya menjadi sorotan. Bukan karena memamerkan kehidupan jetsetnya, melainkan karena ia mengunggah foto mi instan.
Dalam Insta Story-nya, adik dari Kendal Jenner ini mengunggah sebuah foto mi instan yang nampak baru dimasak lengkap dengan telur. Perempuan berusia 22 tahun ini juga tidak lupa menambahkan emoticon menjulurkan lidah, sebagai simbol ia menikmati hidangan tersebut.
Foto ini pun menarik perhatian warganet. Salah seorang warganet dengan akun @komangtrishanty mengunggah foto tersebut sambil menuliskan, "Umi Kylie di warmindo mana nih?"
Ia juga menambahkan, "Kira2 dia masak sendiri atau dimasakin lakiknya biar di-uwu-in netijen?"
Sementara yang lainnya ikut menimpali dengan mengatakan, "Kylie Jenner masak Indomie, bumbunya dia sobek apa digunting ya."
Tak heran jika kemudian postingan ini viral. Hingga artikel ini dituliskan, unggahan itu telah dibagikan sebanyak 602 kali, dan mendapatkan 785 like.
Sebelumnya, gelar miliarder Kylie Jenner yang dicabut oleh Forbes ramai menjadi bahan pembicaraan.
Pada Jumat, 29 Mei 2020 silam, Forbes menuduh Kylie Jenner telah memanipulasi jumlah kekayaannya menjadi lebih besar.
Baca Juga: Kylie Jenner Clubbing saat Pandemi, Bikin Warganet Geram
Hal ini sukses membuat sosialita asal Amerika Serikat itu murka. Kylie Jenner pun membalas bahwa dirinya tidak pernah meminta gelar tersebut.
Kini, terlepas dari gelar miliardernya yang dicabut, Kylie Jenner dilaporkan tetap menjadi selebritas dengan bayaran tertinggi menurut majalah Forbes.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan
-
Sampo Metal Buat Apa? Produk Legendaris Khusus Hitamkan Uban Lansia
-
5 Rekomendasi Minyak Kemiri untuk Alis agar Tebal dan Halus, Wajib Dicoba!