Suara.com - Tinggal bersama pasangan yang telah selingkuh biasanya terasa menyiksa bagi banyak orang. Namun, rupanya ada beberapa zodiak yang punya kecenderungan bakal tetap bertahan meski tahu dirinya telah diselingkuhi.
Social distancing selama pandemi Covid-19 telah membuat banyak pasangan mau tak mau harus selalu tinggal di rumah dan hanya keluar jika memang sangat mendesak. Hanya saja, siapa yang mau menjalani masa karantina bersama pengkhianat?
Meski begitu, dilansir dari Bustle, menurut astrologer bernama Elisa Robyn, ada beberapa zodiak yang kemungkinan besar akan tetap tinggal bersama pasangan yang berselingkuh selama masa karantina.
Zodiak apa saja yang dimaksud? Berikut uraiannya.
1. Taurus
Taurus tidak mudah menjalin hubungan dan lebih sulit lagi untuk mengakhirinya. Saat mencintai, mereka melakukannya dengan sepenuh hati. Jadi, mereka cenderung susah move on setelah hubungannya kandas.
Taurus jelas terluka sangat dalam jika dia dikhianati. Mereka pasti tidak akan membuat hidup si pasangan yang telah berselingkuh terasa mudah selama karantina.
Meski begitu, mereka juga tak mau buru-buru putus. Jika ingin mengakhiri hubungan, mereka bisa melakukannya nanti, bahkan bisa jadi mereka bakal menahan sakit hatinya hingga situasi membaik.
2. Capricorn
Baca Juga: Tahukah Kamu, NASA Sempat Ubah Penanggalan Zodiak?
Menurut Capricorn, mereka lebih baik bertahan karena tidak ada pilihan lain saat ini. Misalnya berpisah dan harus pindah rumah, mereka merasa mencari tempat baru bakal sangat merepotkan di tengah pandemi.
Zodiak ini bisa saja hidup bersama pasangan yang selingkuh untuk sementara waktu karena mereka dapat menyingkirkan perasaan mereka. Namun, kata Robyn, Capricorn sangat membenci kegagalan dalam bentuk apapun dan mungkin akan melihat perselingkuhan pasangan sebagai kesalahannya.
"Mereka akan sering mencoba memperbaiki hubungan daripada menerima bahwa itu sudah berakhir," kata Robyn.
3. Pisces
Pisces juga termasuk zodiak yang sulit melepaskan orang yang mereka cinta, bahkan tidak peduli berapa kali mereka telah terluka.
"Pisces sering menemukan diri mereka tersesat di lautan emosi mereka dan emosi orang-orang di sekitar mereka," ujar Robyn.
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
Terkini
-
5 Rekomendasi Parfum Aroma Kopi yang Tidak Bikin Pusing, Wangi Elegan Cocok Buat Siang dan Malam
-
5 Pilihan Sepatu Running Lokal Terbaik Mirip Salomon, Kuat di Segala Medan
-
Ketika Jamu Menjadi Ikon Budaya yang Menghubungkan Generasi
-
Hoki, 3 Shio Paling Beruntung dan Penuh Cinta Besok 19 November 2025
-
Seaside Market Mawatu, Cerita Baru Tentang Labuan Bajo
-
Rahasia Perawatan Kulit di Musim Hujan: Tips agar Kulit Tetap Segar
-
Biodata dan Pendidikan Rospita Vici Paulyn: 'Semprot' UGM di Sidang Ijazah Jokowi
-
5 Rekomendasi Serum Penghilang Flek Hitam Usia 40 Tahun, Cocok Buat Ibu Rumah Tangga
-
5 Pilihan Cushion di Indomaret dengan Coverage Tinggi, Ampuh Samarkan Flek Hitam
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif New Balance 530, Harga Lebih Murah