Suara.com - Founder gelaran Modest Fashion Weeks, Franka Soeria, baru saja meluncurkan buku berjudul Random Thoughts of Franka: A Guide to Find Yourself secara virtual, Rabu (23/9).
Buku sendiri berkisah tentang perjalanan hidup Franka Soeria, seorang pemalu yang memiliki kenangan masa lalu dan kerap dirundung oleh orang-orang di sekitarnya.
Franka mengisahkan, kehidupan yang ia lalui berbeda dengan anak seusianya. Sejak usia lima tahun, ia sudah diajarkan oleh ayahnya untuk menjadi seorang yang produktif.
Memiliki tiga saudara kandung yang secara fisik lebih unggul, membuat Franka selalu menjadi orang yang hanya berada di belakang layar. Keadaan ini yang membuat ia bertekad untuk bekerja lebih keras lagi agar dapat menunjukkan karya-karyanya walau hanya dari balik layar saja.
Kini kiprahnya di dunia fesyen telah membawa Franka keliling mancanegara melalui salah satu karya terbaiknya yaitu Modest Fashion Weeks yang telah sukses digelar di lima kota besar dunia yaitu Istanbul, London, Dubai, Jakarta, dan Amsterdam.
Bagi Franka, buku sebanyak 230 halaman ini merupakan titik balik ia menjadi penulis.
Ia menggandeng beberapa bakat muda yaitu Wita Novita Handayani sebagai illustrator dan Abiyyu Fasha sebagai photo illustrator. Selain menulis, Franka juga bertindak sebagai pengarah kreatif keseluruhan project.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Cara Membuat Masker Beras agar Wajah Glowing, Mudah dan Murah Meriah
-
Korean Thanksgiving? Ada Chuseok Fair Unik di Sini, Makan Enak Sambil Beramal!
-
WITF 2025: Indonesia Unjuk Gigi Pariwisata Berkelanjutan di Mata Dunia
-
Terpopuler: Ramalan Shio Paling Hoki, Tepuk Sakinah Diyakini Tekan Angka Perceraian
-
Cara Buat Akun SIAPKerja untuk Magang Nasional 2025, Simak Syarat dan Ketentuannya
-
Satu Kain, Sejuta Kisah: Intip Perayaan Hari Batik Nasional di Thamrin City!
-
3 Rekomendasi Krim Malam Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam, Bangun Tidur Auto Glowing
-
Kronologi Ashanty Dilaporkan Atas Dugaan Perampasan Aset: Berawal dari Aduan Eks Karyawan
-
Salah Pilih Sepatu, Lari Jadi Gak Enak? Ini Beda Nike dan Adidas yang Wajib Dipahami
-
5 Rekomendasi Toner untuk Menghilangkan Flek Hitam, Mulai Rp30 Ribuan