Suara.com - Bibir kering dan pecah-pecah sudah pasti tidak menyenangkan, karena bikin lipstik jadi susah menempel dengan sempurna. Tetapi untungnya, masalah ini bisa diatasi dengan mudah. Hanya butuh waktu 30 detik, Anda bisa mendapatkan bibir yang smooth dan terhidrasi sempurna.
Dilansir dari Healthline, menggunakan scrub bibir yang mengandung campuran gula dan oil yang bisa Anda oleskan dengan lembut pada bibir untuk menghilangkan serpihan kulit kering, mencegah keretakan lebih lanjut, dan memberi Anda bibi yang smooth, yang akan menjadi kanvas yang halus untuk lipstik menempel sempurna.
Nah, kamu juga bisa membuat sendiri scrub untuk bibir dengan menggunakan butiran gula dan Vaseline atau minyak alami lainnya, seperti minyak zaitun. Berikut caranya:
- Caranya, celupkan kapas ke dalam Vaseline atau minyak.
- Celupkan kapas yang sama ke dalam butiran gula. Gula kastor yang berbutir halus akan memberikan hasil yang paling baik.
- Basahi bibir dengan sedikit air untuk melembutkan kulit kering.
- Gosokkan kapas dengan lembut di permukaan bibir dalam gerakan melingkar kecil.
- Seka dengan tisu bersih.
- Lanjutkan dengan pemakaian lipstik.
Bagaimana, mudah, kan?
Nah, untuk melengkapi tampilan bibir smooth dan terhirdasi sempurna, kini Make Over meluncurkan produk terbarunya yaitu Make Over Hydrastay Smooth Lip Whip, yang melengkapi rangkaian Hydrastay yang sebelumnya yang telah sukses diluncurkan, yaitu produk complexion Hydrastay Lite Glow Cushion dan Hydrastay Radiant Finishing Powder.
Masuk ke dalam rangkaian Hydrastay yang khusus diformulasikan untuk kulit kering, Make Over Hydrastay Smooth Lip Whip mengandung formula Deep Hydrating Actives sehingga dapat menciptakan tampilan bibir matte namun bibir tetap terhidrasi.
Make Over Hydrastay Smooth Lip Whip memiliki tekstur velvet cloud yang memberikan tampilan smooth dan matte, bahkan pada bibir yang pecah-pecah sekalipun. Lip cream yang ringan di bibir dan lembut saat diaplikasikan ini memiliki pigmentasi warna Intense Colorstorm Pigments dengan 12 pilihan warna warm muted yang cocok untuk berbagai skintone wanita Indonesia.
Saat ini Make Over Hydrastay Smooth Lip Whip telah tersedia di Tokopedia dan seluruh offline store Make Over dengan harga Rp 105.000. Dengan Make Over Hydrastay Smooth Lip Whip, pemilik bibir kering bisa tetap menggunakan lip cream dengan nyaman karena bibir tetap terhidrasi dengan hasil no-cracky!
Baca Juga: Jangan Terlalu Sering Pakai Lip Balm, Ini 4 Bahayanya untuk Bibir!
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Keriput hingga Flek Hitam Jokowi dan Iriana Jadi Sorotan, Ini 7 Rekomendasi Sunscreen Usia 60-an
-
Beda Lamaran El Rumi dan Al Ghazali di Eropa, Mana yang Paling Romantis?
-
6 Fakta Keluarga Bravy Vconk, Ibunya Tak Bisa Lihat Langsung Anak Lamar Erika Carlina
-
Berapa Jumlah Terkini Korban Ponpes Al Khoziny Sidoarjo? Ini Update Data Terbarunya
-
Bukan Hanya soal Parkir, Duduk Perkara Konflik Yai Mim vs Sahara Berawal Dari Adab Berujung SARA
-
4 Potret El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss, Cincin Mewahnya Jadi Sorotan
-
Lebih Efektif Buat Kamuflase, Intip Perbedaan Corak Loreng Seragam TNI yang Baru
-
5 Zodiak Paling Cocok dengan Libra, Si Penyeimbang yang Bikin Jatuh Hati
-
Sepatu NB Ori Dibuat di Mana: Apakah Buatan Indonesia Produk Asli?
-
Skin Booster vs DNA Salmon: Sama-Sama Melembapkan, Mana yang Lebih Baik untuk Kulit?