Suara.com - Usia pacaran yang lama tidak menjamin seseorang bakal melangkah ke jenjang pernikahan. Hal itulah yang terjadi pada seorang model asal Malaysia satu ini. Wanita bernama Nurul Nazira Mohd Ridzuan atau Zizie sudah 9 tahun pacaran. Keduanya juga sudah berencana menikah. Tapi siapa sangka, mereka akhirnya putus. Dan yang bikin kaget, sang mantan langsung move on dengan menikahi wanita lain!
Tak kalah bikin kaget, adalah jajanan bakso unik di Solo. Jika umumnya bakso dijajakan berkeliling menggunakan gerobak dan disajikan dalam mangkuk, kali ini sang penjual menjajakan baksonya di dalam gelas dan dijual murah meriah. Seperti apa?
Simak selengkapnya lewat tautan di bawah ini!
1. 9 Tahun Pacaran, Wanita Ini Kaget Langsung Ditinggal Nikah setelah Putus
Usia pacaran yang lama tidak menjamin seseorang bakal melangkah ke jenjang pernikahan. Hal itulah yang terjadi pada seorang model asal Malaysia satu ini.
Menyadur mStar, wanita bernama Nurul Nazira Mohd Ridzuan atau Zizie sudah 9 tahun pacaran. Keduanya juga sudah berencana menikah.
2. Beli Bakso Murah Dalam Kemasan Gelas di Solo, Publik Kaget Pas Lihat Isinya
Merupakan sajian berkuah yang nikmat, faktanya banyak orang Indonesia gemar menyantap hidangan bakso.
Baca Juga: Kepribadian Orang Dilihat dari Cara Makan Bakso, Kamu yang Mana?
Umumnya, bakso dijajakan berkeliling menggunakan gerobak dan disajikan dalam mangkuk. Namun apa jadinya, jika ada bakso dalam gelas yang dijual murah meriah?
3. Biasa Ucapkan 3 Kata Ini, Etika Nagita Slavina Jadi Perbincangan Hangat
Nagita Slavina kembali menjadi buah bibir di aplikasi TikTok baru-baru ini. Bukan karena gaya hidupnya yang mewah, Nagita diperbincangkan karena etika dan sikapnya kepada orang sekitar.
Akun TikTok @thisisgirly membagikan video berisi kolase Nagita mengucapkan tiga kalimat sederhana yang sering kali dilupakan banyak orang, yakni kata maaf, tolong, dan terima kasih.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Cara Buat Akun SIAPKerja untuk Magang Nasional 2025, Simak Syarat dan Ketentuannya
-
Satu Kain, Sejuta Kisah: Intip Perayaan Hari Batik Nasional di Thamrin City!
-
3 Rekomendasi Krim Malam Wardah untuk Hilangkan Flek Hitam, Bangun Tidur Auto Glowing
-
Kronologi Ashanty Dilaporkan Atas Dugaan Perampasan Aset: Berawal dari Aduan Eks Karyawan
-
Salah Pilih Sepatu, Lari Jadi Gak Enak? Ini Beda Nike dan Adidas yang Wajib Dipahami
-
5 Rekomendasi Toner untuk Menghilangkan Flek Hitam, Mulai Rp30 Ribuan
-
Profil Atika Algadrie, Ibu Nadiem Makarim Aktivis Antikorupsi
-
Berapa Kekayaan Ashanty? Dilaporkan Eks Karyawan Atas Dugaan Perampasan Aset
-
Menag Yakin Tepuk Sakinah Bakal Tekan Angka Cerai di Indonesia, Bagaimana Lirik dan Apa Maknanya?
-
6 Serum Mengandung Peptide untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bisa Atasi Flek Hitam