Suara.com - Beberapa pasangan suami istri alias pasutri yang bekerja mungkin memilih untuk tidak mempekerjakan Asisten Rumah Tangga (ART) dengan alasan berhemat atau memang ingin lebih terlibat dengan kegiatan rumah tangga.
Tentu bukan perkara mudah, apalagi jika harus menyesuaikan waktu bersama anak ketika bekerja dari rumah.
Untungnya kemajuan teknologi bisa sangat membantu menyelesaikan urusan rumah tangga yang kadang menguras energi. Jika kamu dan pasangan termasuk orangtua pekerja, coba lakukan tips dari Grab di bawah ini untuk memudahkan berbagai pekerjaan rumah sekaligus memantau anak dan menyelesaikan urusan kerja.
1. Belanja Bulanan Online
Hal ini merupakan prioritas utama jika tidak memiliki ART. Terkadang, belanja ke supermarket atau pasar dapat menyita waktu.
Sekarang, enggak perlu takut buang-buang waktu di supermarket atau pasar untuk mendapatkan bahan makanan segar dengan harga terjangkau.
Siapapun bisa order langsung barang-barang yang dibutuhkan melalui melalui platform, salah satunya GrabMart.
2. Bagi-bagi tugas
Buat daftar urusan rumah tangga, lalu bagi tugas tersebut dengan anggota keluarga yang lain, seperti pasangan atau anak. Semua orang harus saling bekerjasama dan disiplin.
Baca Juga: Wanita Ini Banting Tulang Sementara Suami Asyik Tidur, Akhirnya Pilih Cerai
Kalau perlu taruh daftarnya di tembok agar terlihat semua anggota keluarga. Jangan lupa untuk beri reward kepada anak yang sukses melaksanakan tugasnya.
3. Jasa Laundry Kiloan
Punya mesin cuci memang sangat membantu. Tapi setelah itu ada tumpukan cucian yang harus disetrika. Cara paling gampang adalah menggunakan jasa laundry kiloan.
Akan lebih menyenangkan lagi kalau bisa diantar jemput cucian. Tapi pastikan jumlah cucian yang diberikan sama dengan yang dikembalikan.
Jangan lupa juga untuk memisahkan pakaian yang sering digunakan, seperti seragam sekolah atau kantor. Lebih baik pakaian-pakaian tersebut dicuci di rumah karena jasa laundry butuh waktu sekitar 2-3 hari.
4. Teknologi mutakhir
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
Film Musuh Dalam Selimut: Kisah Perselingkuhan dari Orang Terdekat
-
5 AC Portable Low Watt Ramah Gaji UMR, Usir Panas Tanpa Bongkar Tembok
-
Curhat Salshabilla Adriani soal Ibrahim Risyad Viral: Pesan Makan Cuma Satu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Terpopuler: Pilihan Bedak Murah Mengandung SPF, 6 Shio Paling Hoki 18 Januari 2026
-
7 Sepatu yang Cocok untuk Gamis Lebaran, Bikin Penampilan Makin Kece
-
Warna Ash Blue Seperti Apa? Cek Ide Padu Padan Spesial Tren Baju Lebaran 2026
-
4 Link Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026 Sudah Dibuka, Segera Daftar Sebelum Kehabisan
-
9 Sepatu Skechers Slip-On Terbaik untuk Lansia: Anti Ribet dan Jaga Kesehatan Kaki
-
Ramalan 12 Zodiak Besok 18 Januari 2026, Siapa yang Beruntung di Akhir Pekan?
-
Urutan Skincare Wardah Anti Aging yang Benar, Bantu Cegah Tanda Penuaan
-
5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
-
5 Rekomendasi Sepatu Puma Wanita Tanpa Tali yang Nyaman untuk Jalan Kaki dan Lari Lansia
-
Niat Puasa Qadha Ramadan: Arab, Latin, dan Waktu Tepat Pengucapannya