Suara.com - Bagi pasangan pengantin, dekorasi di venue pernikahan menjadi salah satu hal yang dianggap penting. Selain agar suasana makin meriah, dekorasi juga berperan saat mengambil foto pernikahan.
Meski begitu, lain hal dengan pasangan satu ini. Lantaran menikah di kala PPKM, pasangan pengantin berikut ini memilih untuk tidak memakai dekorasi apa pun.
Lewat unggahan akun @owlhdpictures02 di TikTok, terlihat bahwa pengantin tersebut menggelar pernikahan dengan sederhana. Sementara, foto pernikahan diambil di luar ruangan.
"Jadi ceritanya ini dapat job foto nikah. Tapi nggak ada dekornya," tulis akun @owlhdpictures02 pada unggahan yang menjadi viral tersebut.
"Alhasil fotonya di samping rumah. Jadi ini itu sekitaran jam 10. Pengantinnya nahan kepanasan."
Pada video, terlihat jika foto pernikahan pengantin ini diambil di halaman rumah. Pasangan pengantin tampak berpose di bawah pepohonan.
Tak hanya itu, fotografer yang bertugas memotret juga rela bekerja keras. Sang fotografer tampak berjongkok di samping kandang sapi demi hasil foto maksimal.
"Kang fotonya jongkok di samping kandang sapi.
"Efek PPKM ga berani pakai dekorasi, di bawah pohon sepoi-sepoi dong," tambah akun @owlhdpictures02 menjelaskan.
Baca Juga: Viral Video Uang Tabungan Hancur Dimakan Rayap, Warganet Nyesek Berjemaah
Meski acara pernikahan berlangsung sederhana dan tanpa dekorasi, hasil foto pasangan tersebut sukses mencuri perhatian.
Setelah diedit, pasangan ini malah terlihat seperti melakukan pesta pernikahan bertema outdoor. Bahkan, tak sedikit warganet yang turut memuji hasilnya.
"Hebat banget pengantinnya. Nggak maksain pake dekor, daripada udah sewa mahal-mahal malah dibubarin. Semoga sakinah, mawadah, warohmah mba, amin."
"Bagus loh hasilnya. Jadi konsepnya kayak outdoor fitu ya. Emang terdabest sih ini kang fotonya," puji komentar warganet.
"Selain harus pinter motoin yang bagus, harus pinter juga cari tempat yang bagus. Salut."
"Bangus banget, lebih natural jadinyta," tambah warganet memuji.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok
-
Cara Menulis Surat Izin Tidak Sekolah karena Sakit yang Benar, Dilengkapi Contoh Siap Pakai
-
7 Merk Vitamin Anak untuk Kekebalan Tubuh, Booster Imunitas Rekomendasi Dokter
-
7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan