Tahu bakso memang bukan kuliner khas Semarang. Ciri khas tahu bakso sapi asal Semarang membuatnya unik dan berbeda dari tahu bakso pada umumnya. Tahu bakso banyak diburu karena rasanya enak, pilihan banyak, dan harganya murang.
Tahu bakso di Semarang ditulis dengan “Tahu Baxo” yang membuatnya berbeda. Banyak pilihan merek tahu baxo yang bisa kamu pilih. Salah satunya kamu bisa datang ke Tahu Baxo Bu Pudji yang populer.
6. Kue Sarang Madu
Kue tradisional kuno yang telah berada di Semarang sejak beberapa abad lalu, masih eksis menjadi oleh-oleh yang lezat. Bentuk kuenya tak beraturan membuat sebagian orang mengenalnya sebagai kue sarang burung.
Bahan dasar kue sarang madu terdiri dari tepung beras, santan, dan bumbu tertentu. Rasa yang dihasilkan gurih dengan tekstur renyah. Disajikan dengan lumuran cairan gula atau madu yang menjadi lebih nikmat saat memakannya.
7. Roti Ganjel Rel
Jika diartikan dalam bahasa Indonesia, roti ganjel rel berarti “roti pengganjal rel”. Tekstur roti yang alot dan bantat dengan warna coklat, membuat banyak orang sejak dulu menyebut roti ini seperti kayu pengganjal rel kereta api. Cita rasa khas roti ganjel rel dari kayu manis yang beraroma.
8. Rempeyek Tumpi
Tumpi khas Semarang merupakan camilan sejenis rempeyek yang memiliki tekstur gurih dan renyah. Tumpi bisa dijadikan teman makan maupun camilan seperti keripik.
Baca Juga: Cara Membuat Kerupuk Basah Khas Kapuas Hulu, Enak dan Mudah!
Hal yang membedakan tumpi dengan rempeyek lain adalah topping-nya. Rempeyek umurnya ditambah ikan asin, kedelai atau udang. Namun Tumpi memakai kacang hijau sebagai pelengkapnya.
Untuk membawa pulang Tumpi sebagai oleh-oleh, kamu bisa langsung mendatangi sentra industri keripik Semarang, Ungaran Barat.
9. Lontong Spekkoek Waiki, Roti Lapis Gulung
Umumnya, kue lapis berbentuk kotak yang berukuran cukup besar. Namun di Semarang kamu akan menemui kue lapis yang digulung. Kue peninggalan Belanda, spekkoek, adalah kue lapis segulung lontong. Bahan-bahannya mudah ditemukan di Indonesia meskipun khas Eropa.
Spekkoek yang banyak dijual di Semarang dijual dalam kemasan seperti lontong yang ukurannya lebih kecil. Salah satu spekkoek yang terkenal di Semarang adalah Lontong Spekkoek Waiki. Selain berbelanja, di Lontong Spekkoek Waiki kamu juga bisa melihat proses pembuatannya secara langsung.
10. Kampoeng Kopi Banaran
Kopi Semarang memang belum sepopuler kopi khas Indonesia lainnya seperti kopi Aceh Gayo, Toraja, Kintamani, dan lainnya. Namun tak ada salahnya untuk menyeruput kopi Semarang yang tak kalah nikmatnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
LPS soal Indeks Situasi Saat Ini: Orang Miskin RI Mengelus Dada
-
Dean James Cetak Rekor di Liga Europa, Satu-satunya Pemain Indonesia yang Bisa
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Profil Rafi Catur, Santri Ponpes Al Khoziny yang Ditemukan Meninggal dalan Keadaan Sujud
-
Pendidikan Jessica Rosmaureena dan Hokky Caraka Jomplang? Viral Isu Perselingkuhan
-
Ramalan Zodiak 3 Oktober 2025: Peluang, Tantangan, dan Nasihat Astrologi
-
Oats, Superfood untuk Kulit: Rahasia Harlette Beauty Menjadi Tren Baru Skincare
-
Cara Daftar Magang Nasional Fresh Graduate 2025 dengan Gaji UMR
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Sendiri Wanita Berhijab Berbagai Gaya
-
Jessica Rosmaureena Keturunan Mana? Mantan Kekasih Hokky Caraka yang Memesona
-
10 Kebiasaan Buruk yang Sering Jadi Cara Keliru Atasi Stres
-
3 Oktober Merayakan Apa Saja: Hari PETA Hingga National Boyfriend Day
-
7 Rekomendasi Skincare Skintific untuk Atasi Flek Hitam, Bikin Kulit Mulus dan Glowing