Suara.com - Cardigan menjadi salah satu item fashion yang tampaknya sering dikenakan Nagita Slavina, selama istri Raffi Ahmad tersebut hamil anak keduanya.
Dalam beberapa kesempatan, Gigi, panggilan akrabnya, memang kerap mempesona mengenakan berbagai cardigan. Tentu saja, sebagai seseorang yang dijuluki sebagai Sultan Andara ini, pilihan cardigannya pun tak sembarangan.
Berbagai brand ternama dengan harga yang tentunya terbilang fantastis sering menghiasi gaya perempuan berusia 33 tahun tersebut. Nah, penasaran bagaimana gaya Gigi dengan cardigan seharga puluhan juta?
Berikut beberapa daftarnya, seperti yang Suara.com rangkum dari Instagram @fashion_nagitaslavina.
1. Striped cardigan Chanel Rp56,5 juta
Pada unggahan terbaru akun tersebut, Nagita Slavina tampak mengenakan cardigan putih bergaris, yang ia padukan dengan celana blue jeans dan sandal berwarna putih.
Usut punya usut, harga cardigan dari brand mewah Prancis, Chanel itu dibanderol dengan harga 3.960 dolar atau sekitar Rp56,5 juta.
2. Cashmere cardigan Chanel Rp62,1 juta
Bukan sekali saja Gigi tampak mengenakan cardigan dengan harga fantastis dari Chanel. Pada salah satu kesempatan, ia juga pernah mengenakan long cardigan berbahan kasmir yang lembut. Cardigan berwarna biru navy, dengan garis merah muda itu diketahui memiliki harga hingga 4.350 dolar atau sekitar Rp62,1 juta.
Baca Juga: Nagita Slavina Ketahuan Pakai Kardigan Rp56 Juta, Warganet Kepo Isi Rekeningnya
https://www.instagram.com/p/CTlR5yLJVib/?utm_medium=copy_link
3. Multicolor cardigan Gucci Rp20 juta
Cardigan dengan warna cerah juga menjadi salah satu yang tampak cocok dikenakan Gigi. Seperti halnya cardigan dari rumah mode asal Italia, Gucci yang pernah membalut tubuhnya. Cardigan warna warni yang terbuat dari wol tersebut diketahui dijual dengan harga Rp20 juta.
4. Cardigan zigzag Missoni Rp23,3 juta
Pada sebuah kesempatan, Gigi tampil cantik dengan long cardigan bermotif zigzag yang ia padukan dengan long dress berwarna netral. Masih mengenakan cardigan dari brand mewah Italia, Missoni, kali ini cardigan tersebut dibanderol 1.636 dolar atau sekitar Rp23,3 juta.
5. Belt cardigan Missoni Rp17,8 juta
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering
-
Berapa Kg Beras untuk Bayar Fidyah Puasa 30 Hari? Ini Bacaan Niat dan Panduan Lengkapnya
-
Usia 40 Pakai Sunscreen SPF Berapa? 7 Rekomendasi Untuk Cegah Penuaan Dini
-
5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun