Lifestyle / Female
Rabu, 06 Oktober 2021 | 22:49 WIB
Brand kosmetik lokal After Beaute. (Dok. After Beatue)

Kini After Beaute pun telah dipakai MUA Se-Indonesia. Mulai dari MUA baru sampai yang MUA ternama, seperti Dean, Eva Twinny, nanathnadia, Bima Chang, Adi Rustana, dan Mona Markem. Hal itu bisa dilihat di highlight akun instagram @after.beaute yang telah diikuti 51 ribu pengikut. Kemudian tak kalah menakjubkan, produknya juga suka dipakai oleh influencer besar, seperti Rachel Vennya, Millen Cyrus, Shafa Harris, dan Jovi Adhiguna.

Load More