Ilustrasi babi asam manis praktis dan enak. (Pixabay/Cegoh)
Suara.com - Resep babi asam manis, sajian non-halal yang disukai oleh para penikmatnya bisa dimasak sendiri di rumah lho! Dengan bahan-bahan sederhana dan cara memasaknya yang mudah dan praktis hanya dalam waktu 30 menit saja!
Simak resep babi asam manis yang dilansir Suara.com dari laman Tasty, Rabu (13/10/2021).
Informasi Nutrisi
Kalori: 2299 Lemak: 220 gram Karbohidrat: 55 gram Serat: 3 gram Gula: 44 gram Protein: 35 gram
Bahan yang diperlukan untuk 2 porsi babi asam manis
Bahan Marinasi:
- Daging babi (200 g), dipotong-potong sesuai selera
- 1 Sendok teh garam
1 Sendok teh tepung maizena
1 Butir telur
Bahan Menggoreng
- 1 cangkir tepung jagung atau maizena (100 gram)
- 2 cangkir minyak (500 mL)
Bahan untuk Saus
- 2 sendok makan minyak goreng
- 2 sendok teh bawang putih, dihaluskan
- 1 buah paprika hijau, cincang
- 1 buah paprika merah, cincang
- 150 gram buah nanas
- 50 gram gula putih
- 50 ml cuka beras
- 2 sendok makan kecap
Resep Babi Asam Manis
Baca Juga: Terkenal Lezat, Ini yang Jadi Faktor Keunggualan Makanan Eropa
- Dalam mangkuk, campur semua bahan marinasi dengan daging babi yang.sudah dipotong. Tutup dan biarkan marinasi di lemari es selama 20 menit.
- Tempatkan tepung jagung dalam mangkuk besar dan aduk potongan daging babi yang sudah dimarinasi sampai tercampur merata.
- Dalam panci berukuran sedang, panaskan minyak hingga suhu 180°C.
- Goreng potongan daging babi selama sekitar 3-4 menit sampai lapisannya berwarna coklat keemasan (golden brown) dan daging babi matang seluruhnya. Angkat dan tiriskan.
- Untuk membuat saus asam manis, letakkan wajan di atas api sedang dan tambahkan minyak.
- Tumis bawang putih yang dihaluskan hingga harum, lalu tumis cabai hingga layu.
- Tambahkan nanas, campurkan, dan hangatkan hingga matang.
- Tambahkan gula, cuka, dan kecap. Aduk merata. Masak hingga mendidih.
- Tambahkan daging babi ke wajan penggorengan dan lumurkan dengan saus asam manis secara merata.
- Hidangkan bagian atasnya dengan ditaburi biji wijen. Selamat menikmati!
Demikian resep babi asam manis yang lezat dan praktis. Selamat mencoba!
Kontributor : Yulia Kartika Dewi
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!