Suara.com - Banyak cara yang bisa dilakukan untuk menunjukkan perasaan pada orang terkasih. Seperti yang dilakukan lelaki satu ini kepada pacarnya yang viral dan bikin baper.
Videonya viral setelah akun TikToknya @bankyamet mengunggah momen romantis di sebuah mobil bersama sang kekasih. Apa yang dilakukannya membuat banyak warganet ikut tersipu mau.
Dalam video itu, ia terlihat meminta kekasihnya untuk membantunya membuka plester luka yang tertempel di pergelangan tangannya. Perempuan itu pun lantas membukanya dengan sangat hati-hati.
Namun, saat perempuan membukanya, betapa terkejutnya perempuan itu saat menemukan hal manis di baliknya. Bukannya luka, malah terdapat tulisan "I love u" di sana.
Membaca hal tersebut, perempuan itu pun langsung terlihat salah tingkah. Hal ini juga diikuti oleh warganet lain yang merasa baper melihatnya hingga telah dilihat oleh lebih dari 275 ribu kali dan 35 ribu tanda suka.
"Catat terus analisis, makasih materinya bang wk," tulis @Lydxxxra.
"Weh anjirlah cewek gue baru pulang minggu depan, keburu dia liat ini duluan," kata @wldxxxnss.
"Yang nontonnya aja baper, apalagi cewenya," kata @agxxy2.
Penasaran dengan video lengkapnya? Simak di tautan berikut ini ya.
Baca Juga: Gemas! Wanita Ajak Peliharaan Tak Biasa Foto Wisuda, Penampilannya Disorot
Berita Terkait
-
Bikin Baper Maksimal! 4 Drama Korea Romantis Kim Seon Ho di Netflix
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis