Suara.com - Di Tinder, aplikasi terpopuler di dunia untuk bertemu orang baru, Dating Sunday adalah salah satu hari swiping tersibuk. Di saat itu, orang mulai terbuka untuk mencoba sesuatu yang baru, swipe, mengobrol, dan memberikan super like saat Dating Sunday.
Nah, mengawali tahun baru ini, mulailah perjalanan kamu untuk terhubung dengan seseorang yang dapat berbagi vibes dengan kamu di Tinder Explore.
Para pengguna Tinder yang sebagian besar adalah gen Z, mereka merupakan generasi daters yang tahu apa yang mereka cari. Penyebutan "my vibe" meningkat sebesar lebih dari 18% saat anak muda Indonesia membagikan preferensi mereka akan apa yang mereka cari dan pilihan kencan ideal secara otentik dan transparan di biodata Tinder mereka. Ini memperlihatkan semangat mereka untuk mengeksplor hubungan yang berarti dengan seseorang yang dapat diajak vibe bersama.
Diluncurkan secara global pada Oktober 2021, Tinder Explore memungkinkan anggota untuk navigasi koneksi yang potensial bagi mereka melalui minat, menjadikannya cara yang sempurna bagi gen Z untuk terhubung dengan apa yang membuat mereka vibe.
Dengan Explore, anggota gen Z dapat memiliki kontrol lebih besar terhadap siapa yang mereka sukai dan dirasa cocok, di mana anggota dapat menemukan camilan di Foodies, seseorang dengan level yang sama di Gamers, atau pasangan untuk berbagi headphone di Music Lovers.
Bagi mereka yang sedang mencari pasangan untuk melakukan misi sosial bersama di Social Causes atau ingin menemukan seseorang dan menjadi power couple di Entrepreneurs, Explore akan memberikan anggotanya kemampuan untuk mengarahkan pengalaman matching mereka sendiri.
Minat baru akan diluncurkan secara berkala sehingga anggota dapat menemukan seseorang yang baru untuk melakukan apapun yang mereka sukai.
Demi memastikan para single siap untuk Dating Sunday di masa mendatang dan swipes yang lebih baik, Tinder membagikan 3 tips berikut ini, seperti dikutip dari siaran pers yang diterima Suara.com.
1. 3/5/11
Bagikan setidaknya 3 Passion/Minat (pastikan untuk memperbaruhinya dengan apa yang kamu sukai saat ini) - tambahkan setidaknya 5 foto / video - tulis setidaknya 11 kata di biodata kamu!
Baca Juga: Ada Maksudnya, Ini 5 Arti Omongan Cewek yang Wajib Diketahui Cowok!
2. Online di saat jam sibuk
Sama seperti malam tahun baru yang menjadi waktu tepat untuk berdansa, menikmati kembang api, ataupun memulai obrolan yang sudah ditunggu-tunggu dengan gebetan kamu, pukul 7-10 malam menjadi waktu terbaik untuk Dating Sunday demi melihat apa yang membuat kamu lebih bersemangat swiping di Tinder. Jadi, batalkan semua rencana kamu yang lain karena Tinder adalah satu-satunya tempat bagi kamu saat jam sibuk. Dating Sunday ataupun bukan.
3. Digital dulu, IRL kemudian
Sebelum bertemu di IRL (secara langsung), mengapa tidak melakukan video chat terlebih dahulu? Luangkan waktu sejenak untuk mengenal match kamu lebih dalam sebelum bertemu secara langsung.
Semoga dengan 3 tips di atas, kamu bisa bertemu dengan mereka yang bisa diajak vibe bareng di Tinder Explore dan mempersiapkan diri dengan baik di Dating Sunday kamu di masa mendatang, ya!
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif
-
5 Rekomendasi CushionTransferproof agar Makeup Tidak Luntur Saat Aktif
-
5 Parfum Pria Aroma Maskulin dengan Harga Terjangkau, Mulai Rp60 Ribuan Saja
-
4 Powder Foundation dengan SPF yang Membuat Wajah Cantik dan Terlindungi
-
Apa Itu Dermo-Botanical Beauty? Ketika Bahan Alami Bisa Merawat Kulit Lebih Optimal
-
3 Shio yang Diramal Kurang Beruntung di Tahun 2026, Simak Cara Mengatasinya
-
5 Face Mist Murah Mencerahkan Wajah, Kulit Glowing Seketika Saat Liburan