Suara.com - Ada banyak sekali sumber pangan di Indonesia yang bisa menjadi bahan makanan utama. Salah satu sumber pangan yang mudah ditemukan adalah ubi jalar. Ubi jalar merupakan salah satu sumber pangan yang mengenyangkan dan mampu menggantikan nasi sebagai makanan pokok.
Ubi jalar dikenal memiliki rasa yang sangat enak dan bisa diolah dengan mudah. Selain itu, ubi jalar juga dikenal memiliki kandungan vitamin dan gizi yang bermanfaat bagi tubuh, salah satunya dapat membuat tubuh langsing dan tidak membuat gemuk.
Jika Anda sedang dalam program diet, artikel berikut yang dikutip dari Rumah.com, portal properti terdepan di Indonesia, akan membahas 5 manfaat ubi jalar untuk tubuh anti melar.
1. Mencegah Penyakit Diabetes
Salah satu penyebab utama diabetes adalah karena terlalu sering mengonsumsi makanan manis. Ubi jalar adalah salah satu makanan yang memiliki kandungan glikemik indeks rendah sehingga mampu membantu menurunkan kadar gula darah di dalam tubuh.
2. Menghindari Penyakit Kardiovaskular
Makanan dengan kandungan kolesterol tinggi biasanya memiliki rasa yang lebih nikmat dan lezat. Namun, kolesterol sangatlah berbahaya bagi pembuluh darah dan bisa mengakibatkan penyakit kardiovaskular. Ubi jalar mempunyai kandungan polifenol yang tinggi sehingga bisa meminimalisir terkena serangan penyakit kardiovaskular.
3. Menyuburkan Rambut
Seseorang yang mengalami kebotakan biasanya mengalami defisiensi vitamin E. Ubi jalar memiliki kandungan vitamin E yang tinggi dan mampu untuk memperbaiki rambut yang rusak akibat sinar ultraviolet yang menyengat.
Baca Juga: Cara Membuat SIUP Online yang Bisa Sambil Rebahan
4. Membantu Program Diet
Bisa menurunkan berat badan adalah salah satu impian bagi siapa saja yang sedang melakukan diet. Salah satu cara diet terbaik adalah dengan mengurangi asupan kalori pada tubuh. Dalam 100 gram ubi jalar memiliki kandungan 86 kalori Selain itu, ubi bisa sangat mengenyangkan dan membuat perut terisi dalam waktu yang lebih lama.
Ingin tahu lebih detail soal lokasi rumah incaran Anda? Temukan informasi mendalamnya di AreaInsider Rumah.com
5. Menyehatkan Mata
Ubi jalar memiliki kandungan vitamin A yang bisa membantu untuk menyehatkan otot mata dan memperbaiki sel mata yang rusak diakibatkan karena terlalu lelah dan terlalu lama digunakan tanpa adanya istirahat.
Baca Juga: Mengenal Manfaat Ubi Jalar, Nutrisi Baik untuk Ibu Hamil
| Published by Rumah.Com |
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Tekstur Gel: Ringan, Cepat Meresap, Perlindungan Maksimal
-
Kepedesan Makan Mi, Ahn Hyo Seop Bikin Histeris Fans
-
Cara Baru Manusia Hadapi Kecanggihan AI: Kuncinya Ada di Kolaborasi!
-
Prof. Elisabeth Rukmini: Menenun Sains, Makna, dan Masa Depan Perguruan Tinggi
-
Umrah Kini Bisa Mandiri, Segini Beda Harganya Dibanding Pakai Travel Agent
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Alpha Arbutin untuk Hempas Flek Hitam Membandel di Usia 40
-
4 Smartwatch untuk Wanita Tangan Besar, Fitur Lengkap dengan Pemantau Kesehatan dan GPS
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Hitam yang Aman dan Harga Terjangkau!
-
Cara Melakukan Umrah Mandiri, Segini Biayanya!
-
Apa Manfaat Budaya Makan Pakai Tangan Langsung? Viral Jadi Bahan Perdebatan di X