Suara.com - Seorang cowok yang memakai masker wajah telah menjadi viral. Pasalnya, ia berakhir menangis karena kumisnya ikut lenyap bersama maskernya.
Momen itu diunggah oleh akun TikTok @martipahlv12, Sabtu (22/1/2022). Hingga berita ini ditulis, video telah ditonton 29 juta kali dan mendapat 3,2 juta tanda suka.
"Mau nangis," tulisnya sebagai keterangan unggahan seperti dikutip Suara.com, Minggu (23/1/2022).
Cowok itu tampak memakai masker wajah berwarna coklat jenis peel off atau masker yang bisa dikelupas setelah kering.
"Uhh legit udah bisa ucul (lepas). Tarik ya langsung," ucapnya sembari perlahan-lahan mencabut masker.
Pada umumnya, masker jenis peel off kerap menimbulkan rasa sakit di wajah saat mencabutnya. Begitu pula yang dirasakan cowok ini.
Ia terlihat bersemangat mencabut masker tersebut.
"Astaghfirullah. Astaghfirullah," ucapnya sambil mencabut masker tersebut lantaran sakit yang dirasakannya.
Masker yang menempel di salah satu bagian pipinya pun sudah berhasil tercabur. Namun, ia sangat syok memandangi masker yang sudah tercabut itu.
Baca Juga: Nahas! Pengendara Mobil Ngebut Dikejar Warga Diteriaki Maling, Lelaki 80 Tahun Tewas Dikeroyok Massa
"Owa.. owalah.. Owalah, Ya Allah kumisnya ilang," ucapnya dengan ekspresi yang sangat syok saat mengaca.
Sementara masih syok sebelah kumisnya hilang, cowok ini melanjutkan untuk mencabut masker di bagian pipi satunya.
"Aduh. Kumisnya ilang," ucap pria ini dengan suara bergetar.
Ia lalu mencabur masker yang masih tersisa secara perlahan-lahan sambil merintih kesakitan.
"Ya Allah kumisnya ilang kabeh (hilang semua)," celetuk cowok ini melihat kumis di sisi lain yang juga ikut tercabut masker.
Bahkan, kumis milik cowok ini terlihat mengenaskan karena hampir gundul gara-gara masker tersebut.
Berita Terkait
-
Viral Video Pengantin Naik Perahu ke KUA Gegara Banjir Lamongan Tak Kunjung Surut
-
Nahas! Pengendara Mobil Ngebut Dikejar Warga Diteriaki Maling, Lelaki 80 Tahun Tewas Dikeroyok Massa
-
Wanita Ini Viral Bikin Baju Tunangan Sendiri, Tuai Pujian hingga Banjir Pesanan dari Warganet
-
Terenyuh, Seorang Ibu Rela Keliling Jual Sandal Demi Beli Beras untuk Anaknya yang Sakit
-
Tak Habis Pikir, Makam Serasa Alun-Alun, Kuburan Jadi Lapak Dagang Kuliner Hingga Hiburan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?