Suara.com - Hari Valentine menjadi salah satu momen yang sering dimanfaatkan untuk mengungkapkan kasih sayang. Biasanya, momen ini akan dibarengi dengan memberi cokelat ataupun bunga.
Tapi buat kamu yang ingin beda, adara cara lain untuk ungkapkan kasih sayang. Dari Pada by Hangry bekerja sama dengan LINE Indonesia, platform pertukaran pesan yang banyak digunakan oleh Gen Z, menghadirkan desain bubble chat khas LINE di kemasan minuman Dari Pada by Hangry sebagai pelengkap momen hari kasih sayang ini.
Sebagai brand yang bertujuan menjadi penyampai pesan dan conversation-starter, Dari Pada by Hangry ingin selalu menjadi bagian dari tiap momen pelanggan termasuk di hari kasih sayang atau hari Valentine.
Abraham Viktor, CEO, Hangry mengatakan bahwa, "Hari Valentine menjadi salah satu momen yang tepat untuk menyampaikan rasa terima kasih dan juga rasa sayang kita kepada orang-orang terdekat. Rasa terima kasih dan kasih sayang memang bisa tiap hari disampaikan, namun momen Hari Valentine ini merupakan momen utamanya. Tidak hanya kepada pasangan tetapi bisa juga teman, keluarga dan bahkan diri sendiri melalui melalui hadiah atau pesan yang bermakna.”
Dari Pada by Hangry dan LINE Indonesia menyediakan pesan spesial di dalam bubble chat khas LINE pada tiap gelas kemasan minuman. Pelanggan bisa mendapatkan 4 jenis pesan spesial yang berbeda, yang dapat ditujukan untuk orang terdekat dengan memesan melalui layanan pesan antar maupun takeaway di seluruh outlet Hangry yang berada di Jabodetabek, Bandung dan Surabaya.
Abraham menambahkan, “Banyak pilihan minuman yang bisa disesuaikan dengan kesukaan orang terkasih yang dituju. Seperti misalnya, Premium Chocolate untuk melengkapi Hari Valentine, karena memang identik dengan memberikan cokelat. Maka, minuman ini akan menjadi perpaduan yang pas antara bentuk kasih sayang, cokelat dan juga pesan spesial di kemasannya.”
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Dari Ruang Kelas ke Forum Dunia: Cara Pelajar Indonesia Dilatih Jadi Diplomat Muda
-
6 Lip Balm Mengandung SPF Cocok untuk Cuaca Kering dan Berangin
-
4 Rekomendasi Moisturizer Lokal Terbaik untuk Menjaga Kekencangan dan Elastisitas Kulit
-
7 Rekomendasi Lipstik Tahan Lama, Awet Seharian Mulai Rp20 Ribuan
-
Jenis Lipstik Apa yang Tahan Lama? Intip 6 Pilihan dengan Harga Terjangkau
-
Apa Agama Ranty Maria yang Menikah dengan Rayn Wijaya di Bali? Simak Profil Lengkapnya
-
Kisah Ibu Cholifah: Dari Warung Sederhana, Percaya Diri Bantu Ekonomi Keluarga
-
Waspada Virus Nipah: Penyebab, Gejala, dan Cara Pencegahan yang Penting Diketahui
-
Deretan Merek Skincare Malaysia, Nomor 1 Paling Digemari di Indonesia
-
5 Rekomendasi Bedak untuk Menyamarkan Hiperpigmentasi Usia 45 Tahun ke Atas