Suara.com - Wanita Aries yang sedang jatuh cinta cukup sulit untuk dijabarkan. Mereka bisa dibilang terlalu rumit untuk dipahami kecuali Anda benar-benar meluangkan waktu untuk menilai zodiak satu ini. Apa saja tanda wanita Aries jatuh cinta kepada seseorang?
Zodiak Aries memang penyayang. Ketika mencintai seseorang, mereka pun melakukannya dengan sepenuh hati. Dilansir dari Deja Dream, Sabtu (12/3/2022), simak ulasan tentang tanda wanita Aries jatuh cinta berikut ini.
Tanda Wanita Aries Jatuh Cinta
Dia Membencimu Terlebih Dahulu
Banyak orang berpikir bahwa mereka tidak cocok dengan Aries karena pemilik zodiak ini tampaknya selalu bertentangan dengan mereka. Setiap kali Anda mendekatinya, sepertinya dia malah ingin menjauhkan dari Anda.
Apakah dia benar-benar membenci Anda? Apakah dia marah? Ya, itu bisa saja terjadi. Namun, kebencian atau kekesalannya justru merupakan tanda bahwa dia memperhatikan Anda.
Dia hanya bingung kenapa Anda terus mengganggunya, tapi ada yang aneh menurutnya. Dia membenci Anda, tapi juga menginginkan kehadiran Anda. Lambat laun, dia akan menyadari bahwa Anda lebih dari sekadar pengganggu.
Dia Menganggap Anda sebagai Pesaing
Zodiak Aries pada dasarnya suka berkompetisi. Sisi kompetitif wanita Aries juga terlihat saat mereka mencintai seseorang.
Baca Juga: Inilah 6 Tanda Wanita Pisces Jatuh Cinta kepada Anda, Berani Mengambil Inisiatif Duluan
Wanita Aries tidak akan pernah jatuh cinta dengan seseorang yang berada di bawah mereka. Mereka mencari seseorang yang bisa berdiri berdampingan dengan mereka atau seseorang yang memang lebih tinggi dari posisi mereka.
Hubungan selalu bisa dimulai lewat persaingan yang sehat. Awalnya dia akan kesal pada Anda, lalu ingin mengalahkan Anda dalam hal apa pun. Tunjukkan keunggulan Anda agar bisa mendapatkan rasa hormat dan perhatiannya.
Dia Menghormati Anda
Setelah Anda mengalahkan wanita Aries dalam permainannya sendiri, dia tidak punya pilihan selain menghormati Anda. Namun, itu bukan jenis penghormatan yang kaku. Anda dapat melihatnya sebagai kekaguman. Dia bangga bahwa seseorang seperti Anda berdiri bersamanya.
Pada titik ini, dia tidak akan lagi melihat Anda sebagai gangguan atau ancaman. Sebaliknya, dia akan memandang Anda sebagai orang yang sangat bisa diandalkan dalam suka dan duka.
Dia Terbuka
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya