Suara.com - Di tengah meroketnya harga minyak goreng kemasan setelah dicabutnya Harga Eceran Tertinggi (HET), banyak orang terutama ra ibu-ibu berburu harga promo atau diskon. Nah, di mana saja diskon minyak goreng ini bisa didapat? Yuk, cek!
Michael Bambang Hartono merupakan salah satu OKB atau Orang Kaya Banget di Indonesia, bahkan dunia. Di setiap tampil ke publik, Michael Hartono lebih senang menunjukkan gaya sederhananya. Selalu masuk dalam jajaran orang terkaya di dunia, inilah potret orang kaya banget sedang makan di warung sederhana.
Simak selengkapnya di bawah ini!
1. Harga Minyak Goreng Meroket, Tapi di Sini Ada Diskon Bimoli, Filma, Tropical, Sania, Sunco dan Fortune Loh Buibu!
Di tengah meroketnya harga minyak goreng kemasan setelah dicabutnya Harga Eceran Tertinggi (HET), banyak orang terutama buibu alias kaum ibu berburu harga promo atau diskon, mengingat minyak goreng kemasan saat ini rata-rata dijual di atas Rp 30 ribu per liter dan bisa mencapai Rp 50 ribu untuk ukuran 2 liter.
Namun jelang akhir bulan, biasanya bermunculan berbagai promo atau diskon harga minyak goreng di supermarket maupun marketplace. Gencar mencari diskon bisa jadi salah satu trik untuk menghemat biaya, lho.
2. Potret Sederhana Orang Kaya Banget, Lihat Gaya Bambang Hartono Makan di Warung Biasa
Michael Bambang Hartono merupakan salah satu OKB atau Orang Kaya Banget di Indonesia, bahkan dunia. Di setiap tampil ke publik, Michael Hartono lebih senang menunjukkan gaya sederhananya.
Baca Juga: Atasi Kelangkaan, Anies Baswedan Bakal Bangun Pabrik Minyak Goreng
Bambang Hartono selalu masuk dalam jajaran orang terkaya di dunia. Bersama sang adik, Robert Budi Hartono, menjadi pewaris dari Djarum yang didirikan sang ayah, Oei Wie Gwan.
3. 5 Kesalahan Pasangan yang Tak Layak Dimaafkan, Yakin Bertahan?
Ketika kamu menjalin hubungan asmara dengan seseorang dan sudah berlangsung dalam kurun waktu yang lama, mungkin kamu akan merasa sangat menyayangkan ketika hubungan tersebut harus kandas di tengah jalan.
Padahal, ketika hubungan memang sudah susah untuk diperbaiki, lantas untuk apa dipaksakan? Baik kamu dan pasangan tentu mengawali hubungan yang terjalin untuk saling bahagia dan membahagiakan, bukan? Lalu jika sudah tak lagi sejalan, haruskah dipaksakan?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Body Lotion SPF Tinggi untuk Pria: Tidak Lengket, Cocok Buat Aktivitas Outdoor
-
5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak Usia 40 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
7 Rekomendasi Sepatu Running Anak Lokal: Murah Kualitas Juara, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Bedak Padat Wardah untuk Usia 30 Tahun ke Atas, Kulit Flawless Bebas Cakey
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia