Suara.com - Fore Coffee bersama dengan Amanda Rawles berkolaborasi untuk menghadirkan menu kopi yang unik. Kolaborasi yang diberi nama The Gooodness of Oat ini memiliki 3 menu yang terasa sangat spesial.
Tiga menu unggulan dalam The Goodness of Oat ini di antaranya adalah Royal Jujube Oatmilk, Golden Ube Oatmilk, dan Coconut Nectar Latte.
Lantas seperti apa cita rasa dari setiap gelas menu The Goodness of Oat? Berikut rincian dari setiap menu kolaborasi Fore Coffee dan Amanda Rawless:
- Royal Jujube Oatmilk adalah paduan Jujube (kurma Korea) dengan Oat Milk yang pas untuk menjalani aktivitas.
- Golden Ube Oatmilk adalah menu perpaduan Ubi dengan Oatmilk yang menghasilkan cita rasa yang tak biasa.
- Coconut Nectar Latte adalah menu campuran kelapa dengan espresso spesial khas Fore. Rasa creamy ini sangat sangat sayang untuk dilewatkan.
Rangkaian The Goodness of Oats cocok untuk mereka yang memiliki lactose intolerance (alergi terhadap susu sapi). Pasalnya kopi ini hanya menggunakan oat milk tanpa ada campuran susu sama sekali.
Vico Lomar, Co-Founder & CEO, Fore Coffee menjelaskan Fore merasa bangga bahwa terciptanya The Goodness of Oats melalui kolaborasi dengan Amanda ini telah menjadi jawaban atas kebutuhan Amanda dan masyarakat Indonesia terhadap menu oat milk yang antimainstream.
"Sebagai brand kopi yang aspiratif, kami yakin dengan rangkaian terbaru The Goodness of Oats ini bisa menjadi menu baru yang diminati masyarakat, baik untuk momen buka puasa bersama atau menemani aktivitas sehari-hari untuk mendukung produktivitas," ajak Vico.
The Goodness od oats bisa dipesan sejak Kamis (24/3/2022) kemarin hingga 3 bulan ke depan. Harga menu spesial ini adalah mulai dari Rp32 ribu per gelas.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Pekerjaan Rehan Mubarak yang Lamar Dara Arafah, Dijuluki Prince Mateen Versi Indonesia
-
Apa Arti Istilah NPC? Dipakai Anies untuk Kritik Oxford soal Penemu Rafflesia Hasseltii
-
3 Parfum Aroma Jasmine untuk Kesan Anggun dan Tradisional bagi Calon Pengantin
-
Menyingkap Pesona Tersembunyi Gua Jomblang: Dari Cahaya Hingga Ekosistem
-
4 Serum Mengandung Retinal untuk Atasi Penuaan Dini, Hempas Kerutan dan Garis Halus
-
Apa Manfaat Air Mawar untuk Wajah? Ini 5 Merk Skincare yang Gunakannya
-
3 Zodiak Dapat Keajaiban Besar Mulai 26 November 2025: Kombinasi Rezeki dan Hoki
-
4 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Lavender yang Tahan Lama: Wearable, Wanginya Bikin Tenang
-
7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
-
Dari Hobi Menjadi Pembinaan: Tren Olahraga Multisport Rangkul Generasi Muda