Suara.com - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Menparekraf Sandiaga Uno bocorkan potensi wisatawan mancanegara selama libur lebaran 2022 akan bertambah 3 kali lipat.
Hal ini ini terjadi karena setelah 2 tahun pandemi, banyak masyarakat Indonesia yang menahan diri untuk tidak pergi dan terbatasnya destinasi wisata yang dibuka saat lebaran sebelumnya.
"Jadi saya ingatkan, garisbawahi ini pasti akan penuh, karena sudah 2 tahun, kita ada dalam situasi pandemi. Kita ingin betul-betul pariwisata ini jadi tatanan, kenormalan baru pasca pandemi dengan hadirkan peluang ekonomi baru," ujar Sandiaga saat konferensi pers, Senin (11/4/2022).
Berdasarkan riset, Sandiaga memprediksi total ada 48 juta wisatawan yang akan memenuhi destinasi wisata favorit Indonesia. Jumlah ini meningkat 3 kali lipat dibanding lebaran sebelum pandemi menerjang di 2019.
"Jumlah wisatawan mancanegara yang datang di tahun 2019, yang hanya 16 juta. Ini peluang yang harus diambil, sehingga hadirkan pengalaman dan kenangan yang baik, dan citra pariwisata yang unggul," papar Sandiaga.
Adapun kategori hari yang akan menghadirkan wisatawan mancanegara selama periode libur panjang lebaran, yakni menurut Sandiaga di hari H lebaran dan H+10 lebaran.
"Kami melihat bahwa, bukan hanya destinasi yang penuh, tapi juga produk ekonomi kreatif di sentra ekonomi kreatif akan habis terpesan, terutama, pada hari H dan H+10," paparnya.
Tapi kata Sandiaga, meski masyarakat sudah bisa mudik dan liburan ke destinasi wisata, namun bukan berarti mengabaikan protokol kesehatan, karena harus tetap ditegakan baik oleh wisatawan maupun pelaku pariwisata.
"Jadi operasional tempat wisata di musim libur lebaran ini harus disesuaikan dengan pemberlakukan PPKM-nya, di daerah masing-masing ini harus betul-betul, jadi hal yang kita pastikan bisa kita wujudkan," tutup Sandiaga.
Baca Juga: Mau Mudik Lebaran Ayo Vaksin Booster, Cek Jadwal dan Lokasinya di Malang Ini
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik