Suara.com - Menu kopi kekinian telah menjadi minuman kopi favorit anak muda di Indonesia. Biasanya, menu ini biasa di temukan di coffee shop yang semakin menjamur.
Ada banyak menu kopi kekinian yang terkenal di Indonesia, mulai dari Cappuccino, Caffe Latte, Macchiato, dan Espresso.
Selain menu kopi kekinian, tentu ciri khas kedai kopi tidak jauh-jauh dari kesan estetik, sehingga ini menambah citra rasa pada saat pengunjung menikmati kopi di coffee shop.
Pertanyaannya, bisa nggak sih bikin kopi ala coffee shop di rumah? Bila Anda ingin membuat kopi kekinian seperti di atas, ada tips yang bisa kamu simak di sini. Berikut tipsnya dari Robby Firlian, Professional Barista and Coffee Enthusiast.
Siapkan Ice Cube
Robby mengatakan, jika ingin membuat kopi kekinian di rumah bisa dimulai dengan menyiapkan ice cube terlebih dahulu. Tentu bahan ini akan menambah citra rasa dingin saat minum kopi.
Siapkan Susu Foam
Untuk menambah rasa manis kopi tanpa gula, kamu bisa gunakan susu foam dan dicampurkan bersamaan dengan kopi espresso.
“Kedua bisa pakai susu foam dan pakai kopi espresso. Untuk espresso nya mau single atau double, itu tergantung selera masing-masing. Lalu campurkan bersamaan, dan jadilah ice latte,” ungkap Robby Firlian dalam acara webinar “Membangun Bisnis Kopi Kekinian dengan OMELA”, Rabu (13/4/2022).
Baca Juga: Hati-hati, Kebanyakan Minum Kopi Bisa Bikin Rambut Rontok
Untuk takarannya, ice cube harus penuh satu gelas. Dan untuk susunya, bisa digunakan dengan takaran 120ml (untuk espresso double), sedangkan untuk espresso single bisa dengan takaran 20ml.
Berita Terkait
-
Kopi sebagai Bahasa Sosial: Cara Kita Menjadi Manusia di Berbagai Budaya
-
Bukan Sekadar Kafein, Biji Kopi Arabika Ternyata Mengandung Zat Antidiabetes Alami
-
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
-
Minuman Beralkohol vs Kopi Gula Aren: Gen Z Lawan Emisi Bikin Industri Miras Gigit Jari
-
Lara dan Raka: Tentang Kopi Pahit dan Tatapan yang Tidak Memaksa
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas