Suara.com - Peruntungan shio hari ini, Jumat (20/5/2022), terlihat semua orang sudah bekerja keras dan fokus mencapai target. Tapi, ada saja masalah yang menganggu, salah satunya emosi yang naik turun karena kurang bersantai, seperti yang dialami shio Ayam.
Lalu, seperti apa peruntungan shio Anda hari ini? Berikut jawabannya melansir dari astrologyanswers.com
1. Tikus
Tahun kelahiran: 1948, 1960, 1972, 1984, 1996, 2008, 2020
Hari ini bagi tikus tampaknya akan sedikit menyenangkan, karena ada petualangan yang akan menanti Anda. Sehingga bersiaplah Anda akan dipenuhi ide-ide bertebaran dan menghasilkan sesuatu yang luar biasa.
2. Kerbau
Tahun kelahiran: 1949, 1961, 1973, 1985, 1997, 2009, 2021
Anda bisa lebih bersantai dan menenangkan diri hari ini. Apalagi Anda sudah bekerja keras selama beberapa minggu ke belakang, sehingga fisik dan mental Anda cukup kelelahan. Sarannya, yuk lakukan meditasi dan Yoga!
3. Macan
Tahun kelahiran: 1950, 1962, 1974, 1986, 1998, 2010, 2022
Bakal ada banyak hal yang terjadi hari ini, termasuk Anda akan menemukan hal tak terduga, yang cukup membuat adrenaline dan denyut jantung berpacu. Jadi coba lebih peka pada hal sekitar, ya.
4. Kelinci
Tahun kelahiran: 1951, 1963, 1975, 1987, 1999, 2011
Baca Juga: Shio Hari Ini 16 Mei 2022: Kesabaran Kerbau Kian Menipis
Hari ini Anda akan melewatinya dengan sangat produktif. Ini karena ada semangat membara di dalam diri Anda. Apalagi Anda sedang berpikir untuk menambah wawasan dan pengetahuan tentang banyak hal.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau