Kalau anda sedang mood untuk makan makanan Jepang yang lain selain udon, anda bisa mengunjungi Sushi Masa. Sesuai dengan namanya, Sushi Masha adalah restoran di Jakarta yang mempunyai sushi sebagai special dish mereka. Meskipun mereka ada menu lain seperti udon, soba, ramen, dan lain-lain, Sushi Masa lebih terkenal dengan makanan segar mereka seperti sashimi. Hal ini tidak aneh mengingat bagaimana Sushi Masa selalu menyediakan makanan segar mereka dari ikan fresh dengan kualitas yang tinggi. Selain itu, anda bisa melihat bagaimana sang chef menyediakan sashimi anda. Ya, anda bisa melihat chefnya memotong ikan segar di depan anda secara langsung! Jadi, anda bisa melihat bagaimana mereka menyiapkan sashimi dan juga mengabadikan prosesnya lalu mengunduhnya di sosial media.
Sama seperti Marugame Udon, Sushi Masa mempunyai dekorasi dengan tema restoran sushi layaknya yang ada di Jepang, sehingga anda akan merasa seperti menyantap makanan khas mereka di Jepang langsung. Bahkan, anda akan merasa seperti di Shibuya langsung ketika anda pergi ke Sushi Masa di pada jam makan siang karena tempat ini selalu padat akan pengunjung yang lain pada jam tersebut. Lumayan seru, bukan?
5. Quiznos
Terakhir, anda bisa mengunjungi Quiznos yang bisa dilihat di sekeliling ibukota. Ya, anda akan melihat Quiznos di mana-mana. Quiznos di Indonesia mempunyai konsep yang sama dengan Subway, yaitu fast food dengan tema sandwich yang panjang. Jika anda tidak suka sandwich, jangan khawatir karena anda bisa membeli menu fast food yang lain.
Karena Quiznos adalah restoran cepat saji, mereka tidak mempunyai interior dengan tema khusus. Namun, mereka mempunyai beragam menu fast food yang bisa anda coba. Dan tentu saja, karena Quiznos adalah restoran cepat saji, anda tidak usah menunggu waktu yang cukup lama untuk mendapatkan makanan anda. Jika anda sangat lapar tetapi tidak bisa menunggu dalam waktu yang lama, maka Quiznos lah jawabannya.
Cari Restoran di Jakarta dengan Nicelocal
Ada banyak restoran di Jakarta yang bisa anda coba. Mulai dari fine dining dengan tema Barat sampai ke makanan cepat saji, anda pasti bisa mendapatkan makanan yang ingin anda santap di Jakarta. Namun, kadang jumlah restoran yang ada bisa membuat kita bingung. Jika anda merasa bingung, anda bisa mencari restoran di Jakarta lewat Nicelocal. Dengan Nicelocal, anda bisa mendapatkan map ke restoran tersebut, menunya, dan lain-lain. Ayo, cari restoran di Jakarta yang ingin anda kunjungi dengan membuka Nicelocal sekarang juga!
Berita Terkait
-
Menikmati Sensasi Daging Steak Wagyu Lokal Berpotongan Unik di CUTTS Steakhouse
-
Berdiri di Bangunan Berusia 270 Tahun, Restoran Ini Sajikan Suasana Jawa Otentik Super Syahdu
-
Sempat Mundur, Kini McDonald's Hadir Lagi di Rusia dengan Nama Baru
-
5 Rekomendasi Restoran All You Can Eat Surabaya, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
7 Rekomendasi Restoran di Sentul, Cocok untuk Kumpul Bareng Teman dan Keluarga
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan