Kalau anda sedang mood untuk makan makanan Jepang yang lain selain udon, anda bisa mengunjungi Sushi Masa. Sesuai dengan namanya, Sushi Masha adalah restoran di Jakarta yang mempunyai sushi sebagai special dish mereka. Meskipun mereka ada menu lain seperti udon, soba, ramen, dan lain-lain, Sushi Masa lebih terkenal dengan makanan segar mereka seperti sashimi. Hal ini tidak aneh mengingat bagaimana Sushi Masa selalu menyediakan makanan segar mereka dari ikan fresh dengan kualitas yang tinggi. Selain itu, anda bisa melihat bagaimana sang chef menyediakan sashimi anda. Ya, anda bisa melihat chefnya memotong ikan segar di depan anda secara langsung! Jadi, anda bisa melihat bagaimana mereka menyiapkan sashimi dan juga mengabadikan prosesnya lalu mengunduhnya di sosial media.
Sama seperti Marugame Udon, Sushi Masa mempunyai dekorasi dengan tema restoran sushi layaknya yang ada di Jepang, sehingga anda akan merasa seperti menyantap makanan khas mereka di Jepang langsung. Bahkan, anda akan merasa seperti di Shibuya langsung ketika anda pergi ke Sushi Masa di pada jam makan siang karena tempat ini selalu padat akan pengunjung yang lain pada jam tersebut. Lumayan seru, bukan?
5. Quiznos
Terakhir, anda bisa mengunjungi Quiznos yang bisa dilihat di sekeliling ibukota. Ya, anda akan melihat Quiznos di mana-mana. Quiznos di Indonesia mempunyai konsep yang sama dengan Subway, yaitu fast food dengan tema sandwich yang panjang. Jika anda tidak suka sandwich, jangan khawatir karena anda bisa membeli menu fast food yang lain.
Karena Quiznos adalah restoran cepat saji, mereka tidak mempunyai interior dengan tema khusus. Namun, mereka mempunyai beragam menu fast food yang bisa anda coba. Dan tentu saja, karena Quiznos adalah restoran cepat saji, anda tidak usah menunggu waktu yang cukup lama untuk mendapatkan makanan anda. Jika anda sangat lapar tetapi tidak bisa menunggu dalam waktu yang lama, maka Quiznos lah jawabannya.
Cari Restoran di Jakarta dengan Nicelocal
Ada banyak restoran di Jakarta yang bisa anda coba. Mulai dari fine dining dengan tema Barat sampai ke makanan cepat saji, anda pasti bisa mendapatkan makanan yang ingin anda santap di Jakarta. Namun, kadang jumlah restoran yang ada bisa membuat kita bingung. Jika anda merasa bingung, anda bisa mencari restoran di Jakarta lewat Nicelocal. Dengan Nicelocal, anda bisa mendapatkan map ke restoran tersebut, menunya, dan lain-lain. Ayo, cari restoran di Jakarta yang ingin anda kunjungi dengan membuka Nicelocal sekarang juga!
Berita Terkait
-
Menikmati Sensasi Daging Steak Wagyu Lokal Berpotongan Unik di CUTTS Steakhouse
-
Berdiri di Bangunan Berusia 270 Tahun, Restoran Ini Sajikan Suasana Jawa Otentik Super Syahdu
-
Sempat Mundur, Kini McDonald's Hadir Lagi di Rusia dengan Nama Baru
-
5 Rekomendasi Restoran All You Can Eat Surabaya, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
7 Rekomendasi Restoran di Sentul, Cocok untuk Kumpul Bareng Teman dan Keluarga
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow