Suara.com - Nama Syifa Hadju meman sudah tak asing lagi di dunia perfilman. Selain jago dalam berakting, gaya busanannya juga kerap kali berhasil mencuri perhatian.
Perempuan berusia 21 tahun ini juga terkenal dengan gaya busana yang casual serta feminim. Tak heran jika style nya menjadi inspirasi para penggemarnya.
Baru-baru ini, dirinya tampak membagikan unggahan behind the scene sebuah pemotretan. Pada unggahan tersebut seperti biasa dirinya terlihat cantik dan menawan.
"Sneak Peek," tulis Syifa Hadju dalam bahasa inggris di Instagram.
Dalam unggahan tersebut, pacar dari Rizky Nazar ini tampak sangat anggun mengenakan gaun bernuansa vintage dengan motif bunga-bunga. Gaun tersebut memiliki model semi off-shoulder yang memperlihatkan bagian atas dada.
Gaun vintage itu tampak sangat panjang menjuntai hingga kedua kaki Syifa Hadju tak nampak. Namun, dirinya terlihat anggun dan keren dalam beberapa pose.
Tak hanya itu, gaya rambut yang digerai model soft wave membuat Syifa Hadju tampak seperti tuan putri. Make up flawless bernuansa coklat semakin mempertegas warna gaun yang ia kenakan.
Unggahan tersebut tentu saja langsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit juga yang memuji kecantikan Syifa Hadju dalam balutan gaun vintage itu.
"Masya Allah, Syifa cantik banget," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Gaya Gemas Baby Rayyanza Pakai Kostum Pisang, Tumben Harganya Low Budget
"Cakep banget kaya lukisan," ujar warganet lain.
Ada juga warganet yang melontarkan komentar bahwa Syifa Hadju cantiknya bak biadadari.
"Bidadari turun dari mana ini? Cantik banget," kata warganet tersebut.
"Cakepnya bikin gila," tambah komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan