Suara.com - Tes kepribadian ukuran mata ini ternyata bisa mencerminkan kepribadian dan sifat yang kamu miliki loh!
Kepribadian seseorang sendiri bisa dibentuk oleh berbagai faktor, seperti genetik, lingkungan, bahkan anggota tubuh yang dimiliki orang tersebut.
Rupanya, anggota tubuh dapat menunjukkan sifat dan kepribadian seseorang. Salah satu anggota tubuh yang bisa menunjukkan kepribadian seseorang yaitu mata.
Pada tes kepribadian kali ini, terdapat penjelasan kepribadian seseorang berdasarkan ukuran mata, seperti dilansir dari laman Your Chinese Astrology. Berikut ulasannya!
Mata Besar
Seseorang dengan mata yang besar biasanya memiliki sifat ceria dan mudah bergaul dengan orang lain. Selain itu, mereka yang memiliki mata besar juga tidak peduli sengan hal-hal yang kecil. Meskipun begitu, mereka juga dikenal naif sehingga mudah tertipu oleh orang lain
Untuk laki-laki yang memiliki mata besar biasanya fleksibel, berani, dan serba bisa dalam berbagai hal. Mereka juga cenderung baik hati dan perhatian. Laki-laki dengan mata yang besar juga cenderung pandai dalam berbicara, khususnya pada wanita.
Sedangkan, untuk wanita yang memiliki mata besar biasanya memiliki bakat di bidang seni. Mereka juga biasanya memiliki suara yang indah. Oleh karena itu, banyak artis wanita yang memiliki mata besar dan cantik.
Mata kecil
Baca Juga: Perhatikan! Ini 5 Tanda Seseorang Suka Padamu
Seseorang dengan mata kecil memiliki sikap yang tenang. Mereka sangat bisa untuk mengendalikan suasana hatinya. Selain itu, orang dengan mata kecil juga penuh pertimbangan. Biasanya mereka akan membuat perencaan terlebih dahulu sebelum melakukan sesuatu.
Namun, orang dengan mata kecil biasanyan sangat konservatif dan mekanis. Mereka juga sangat sulit untuk fleksibel dalam bekerja. Oleh karena itu, biasanya orang dengan mata kecil kurang inovasi.
Seseorang dengan mata kecil juga lebih intovert. Mereka umumnya tertutup, pendiam dan tidak ramah, sehingga gugup dan canggung dalam komunikasi lawan jenis.
Lebih besar sebelah
Pada beberapa orang memang lahir dengan mata yang besar sebelah. Mereka biasanya memiliki ukuran mata yang berbeda antara sebelah kiri dan kanan.
Seseorang dengan jenis mata ini biasanya sangat sentimental. Mereka juga cenderung merasa terasingkan dan gagal dalam hubungan percintaan. Selain itu, laki-laki dengan jenis mata ini biasanya lebih berpotensi melakukan kekerasan kepada pasangan.
Untuk itu, mereka dengan jenis mata ini harus mengendalikan sifat sentimental dalam dirinya. Hal ini karena sentimental yang berlebihan justru membuatnya terlihat buruk di hadapan orang lain.
Berita Terkait
-
6 Jenis Luka Inner Child yang Memengaruhi Kepribadian dan Kehidupan Saat Dewasa
-
Situasi Iran Memanas: Renggut Ribuan Jiwa, Deretan Korban Penuhi Area Forensik Teheran
-
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
-
Ancaman Mata Kering SePeLe di Balik Layar Laptop Mengintai Pekerja Remote, INSTO Dry Eyes Solusinya
-
Mata Istri
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Hari Ini Jumat Terakhir Bulan Rajab, Ini Amalan yang Dianjurkan
-
4 Sampo Mengandung Ginseng untuk Mengembalikan Warna Hitam Rambut, Mulai Rp18 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Meratakan Warna Kulit agar Wajah Bebas Kusam dan Belang
-
5 Produk Lokal yang Aman untuk Hindari Salah Pilih Skincare di Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Sampo Mengandung Urang-aring untuk Menghitamkan dan Menyuburkan Rambut
-
20 Ucapan Selamat Isra Miraj yang Islami dan Puitis, Cocok untuk Caption Medsos
-
25 Link Twibbon Isra Miraj 2026, Desain Keren Tinggal Pakai
-
7 Krim untuk Memudarkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai Rp20 Ribuan
-
Waspada! Ini 15 Kosmetik Berbahaya Mengandung Hidrokuinon Temuan BPOM Tahun 2026
-
5 Sepatu Nike Wanita Tanpa Tali yang Nyaman dan Praktis untuk Aktivitas Sehari-hari