Suara.com - Selain menangani hewan kurban sebelum disembelih, panitia kurban juga bertugas untuk membersihkan, mengolah dan memotong daging untuk kemudian dibagikan pada masyarakat.
Baru-baru ini, aksi konyol seorang panitia kurban mendapat perhatian banyak orang setelah videonya viral di TikTok, diunggah akun @fikrifthrrhmn.
Dalam video, lelaki berbaju oranye tersebut tampak tengah memegang bagian paru-paru sapi yang akan ia olah. Namun, hal yang mengejutkan adalah, tiba-tiba ia meniup rongga paru-paru sapi tersebut.
Hal lucu pun terjadi, paru-paru sapi jadi melebar dan mengembang seperti balon. Aksinya ini pun membuatnya ditertawakan banyak orang, bahkan dinilai seperti meniup sangkakala.
"Berasa niup sangkakala," tulis akun tersebut.
Video ini telah dilihat lebih 6,3 juta kali dengan beragam komentar lucu.
Tak sedikit yang merasa heran dengan lelaki tersebut, yang tak ragu mendekatkan paru-paru sapi mentah ke mulutnya. Terlebih, lelaki itu bahkan tak menunjukkan ekspresi jijik sama sekali.
"Paru-parunya bersih banget, berarti sapinya ga pernah ngerokok," ujar @user50xxxxxx.
"Kok seru-seru banget sih para panitia yang fyp," ungkap @stilxxxxxxxx.
Baca Juga: Viral di Dunia Entertainment! Siapa Sosok Winson Reynaldi?
"Anjir itu baju panitia kurbannya kenapa kek tahanan penjara anjir," kata @sitixxxxxxxxx.
Yuk simak videonya di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H