Suara.com - Selain menarik perhatian dengan balutan seragam putih abu-abu bak murid SMA, tas branded yang digunakan anak pertama Aurel Hermansyah, Baby Ameena jadi sorotan dan membuat netizen salah fokus.
Tak main-main tas branded yang digunakan cucu pertama Anang Hermansyah itu adalah brand luar negeri, Prancis yakni Christian Dior.
Tas ini juga pernah digunakan Aurel Hermansyah sebelumnya, dan merupakan tas Dior tipe A4 Zipped Pouch, dengan warna beige dan hitam atau Dior Oblique Jacquard.
Mengutip situs resmi Dior, Rabu (7/9/2022) tas ini dibuat di Italia, dengan ukuran dimensi 35,5 x 24 x 4 cm atau 14 x 9,5 x 1,5 inci.
"Ukurannya cocok untuk komputer laptop 13 inci, tablet dan dokumen A4.
Tas ini dihargai 800 USD atau setara Rp 11,8 juta. Di mana terdapat aksen tali yang terbuat dari kulit yang bisa dilepas.
"Gokil, anak SMA pakai tas DIOR nggak tuh," ungkap @ruthjessica07.
Adapun sebelum Baby Ameena menjadi Milea, anak kedua Nagita Slavina dan Raffi Ahmad, Rayyanza Malik Ahmad alias Cipung sudah lebih dulu didandani ala Dilan, sama-sama menggunakan seragam SMA putih abu-abu dan duduk di atas motor.
Perlu diketahui, Dilan dan Milea adalah salah satu tokoh dalam novel dan film yang ditulis dan disutradarai Pidi Baiq, yang sempat booming di 2019 dan meraih rekor lebih dari 5,2 juta penonton.
Baca Juga: Curahan Hati Aurel Hermansyah Hidup di Keluarga Besar, Ameena Sampai Bingung
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
8 Moisturizer Gel yang Tidak Bikin Kulit Kusam dan Ampuh Mengunci Kelembapan
-
7 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Dewasa Terbaik di Apotek
-
5 Moisturizer Lokal untuk Usia 45 Tahun, Bantu Kurangi Tampilan Tanda Penuaan
-
5 Toner Ekstrak Beras untuk Kulit Awet Muda, Mulai dari Rp25 Ribuan
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'